Penerapan Model Reciprocal Teaching untuk Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik pada Materi Fluida Statis di MAN 2 Aceh Barat

Santi Lestari, 140204170 (2018) Penerapan Model Reciprocal Teaching untuk Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik pada Materi Fluida Statis di MAN 2 Aceh Barat. Skripsi thesis, UIN Ar-Raniry Banda Aceh.

[thumbnail of Membahas tentang Model Pembelajaran]
Preview
Text (Membahas tentang Model Pembelajaran)
Santi Lestari.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (6MB) | Preview
[thumbnail of Membahas tentang Model Pembelajaran]
Preview
Text (Membahas tentang Model Pembelajaran)
Form B dan Form D.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (48kB) | Preview

Abstract

Hasil belajar peserta didik di MAN 2 Aceh Barat masih tergolong rendahpada pelajaran fisika khususnya materi fluida statis, hal ini sebabkan karena pendidik kurang menerapkan model pembelajaran pada waktu proses belajar mengajar berlangsung, sehingga membuat peserta didik kurang peduli dan jenuh. Penelitian ini bertujuan untukmengetahui peningkatan hasil belajar serta aktivitas pembelajaran dengan menerapkanmodel reciprocal teaching. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalahQuasi EksperimendenganNon-equivalent Control Group Design,yang melibatkan kelas XI MIA1 sebagai kelas eksperimen dan kelasXI MIA2sebagai kelas kontrol. Teknik pengumpulan data berupa, soal tes dan lembar observasi. Data hasil tes dianalisis dengan menggunakan rumusuji-t, dan aktivitas pembelajaran menggunakan analisa deskriptif (persentase). Hasil penelitian menunjukkan bahwa thitung˃ ttabelyaitu 3,03> 1,67 untuk taraf signifikan 95% atau ⍺ = 0,05. Sehingga hipotesis Haditerima dan Ho ditolak. Analisis persentase juga menunjukkan aktivitas pendidik dan peserta didik berjalan dengan baik setiap pertemuannya. Oleh sebab itu penerapan model reciprocal teaching dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik pada materi fluida statis di MAN 2 Aceh Barat.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing : 1. Dra. Ida Meutiawati, M.Pd; 2. Arusman, M.Pd
Uncontrolled Keywords: Reciprocal Teaching, Fluida Statis, Hasil Belajar, dan Aktivitas
Subjects: 300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 370 Education (Pendidikan) > 371 Sekolah dan Aktivitasnya: Pendidikan luar biasa > 371.3 Metode Pembelajaran dan Belajar
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > S1 Pendidikan Fisika
Depositing User: Santi Lestari
Date Deposited: 16 Apr 2019 04:11
Last Modified: 16 Apr 2019 04:11
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/7124

Actions (login required)

View Item
View Item