Analisis Cemaran Total Bakteri Dan Keberadaan Bakteri Coliform Pada Kopi Bubuk Arabika (Caffea Arabica L.) Di Desa Pasar Simpang Tiga, Desa Paya Gajah Dan Desa Reje Guru Kecamatan Bukit Kabupaten Bener Meriah

Sariwida, 140703034 (2019) Analisis Cemaran Total Bakteri Dan Keberadaan Bakteri Coliform Pada Kopi Bubuk Arabika (Caffea Arabica L.) Di Desa Pasar Simpang Tiga, Desa Paya Gajah Dan Desa Reje Guru Kecamatan Bukit Kabupaten Bener Meriah. Skripsi thesis, UIN Ar-Raniry Banda Aceh.

[thumbnail of Analisis Cemaran Total Bakteri Dan Keberadaan Bakteri  Coliform Pada Kopi Bubuk Arabika (Caffea Arabica L.)]
Preview
Text (Analisis Cemaran Total Bakteri Dan Keberadaan Bakteri Coliform Pada Kopi Bubuk Arabika (Caffea Arabica L.))
SARIWIDA UPLOAD.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (4MB) | Preview

Abstract

Bubuk kopi adalah salah satu bahan olahan minuman penyegar yang sangat digemari di Aceh,diseluruh indonesia bahkan didunia oleh konsumen terutama kalangan laki-laki. Akan tetapi dalam kehidupan sehari hari kebersihan dari bubuk kopi sering diabaikan terutama pada bubuk kopi yang pembuatannya masih secara manual atau konvensional. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis cemaran total bakteri dan keberadaan bakteri Coliform pada sembilan sampel bubuk kopi yang dipasarkan di tiga desa kecamatan Bukit kabupaten Bener Meriah. Jenis penelitian digunakanObservasional yang bersifat deskriptif kualitatif dengan metode ALT untuk total cemaran bakteri dan APM untuk Bakteri Coliform. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari sembilan sampel yang diujikan semua sampel negatif tercemar Coliformdan tardapat cemaran total bakteri (ALT) yang bervariasi pada setiap sampelnya namun masih memenuhi syarat dan aman untuk di konsumsi karena cemaran bakteri tidak melebihi ambang batas yang telah ditetapkan dalam SNI 3788 tahun 2009 dengan batas maksimum 1 x 106, adapun angka cemaran tertinggi pada sampel sebanyank 14,6 x 104 dan cemaran terendah sebanyak 7,53 x 104.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing: 1. Dr. Muslim Razali, S.H., MA. 2. Ellysa, S.T., M.T.
Uncontrolled Keywords: Bubuk kopi, Pan.gan, Coliform, cemaran bakteri
Subjects: 300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 370 Education (Pendidikan)
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > S1 Biologi
Depositing User: Sariwida
Date Deposited: 25 Jul 2019 03:35
Last Modified: 25 Jul 2019 03:35
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/9171

Actions (login required)

View Item
View Item