Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Aktivitas Dan Hasil Belajar Siswa Pada Materi Pencemaran Lingkungan Di SMPN 3 Mutiara Kabupaten Pidie

Muhammad Al-Hafidh, 140207036 (2019) Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Aktivitas Dan Hasil Belajar Siswa Pada Materi Pencemaran Lingkungan Di SMPN 3 Mutiara Kabupaten Pidie. Skripsi thesis, UIN Ar-Raniry Banda Aceh.

[thumbnail of Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Aktivitas Dan Hasil Belajar Siswa Pada Materi Pencemaran Lingkungan Di SMPN 3 Mutiara Kabupaten Pidie]
Preview
Text (Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Aktivitas Dan Hasil Belajar Siswa Pada Materi Pencemaran Lingkungan Di SMPN 3 Mutiara Kabupaten Pidie)
Skripsi Fix.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (19MB) | Preview

Abstract

Pembelajaran IPA SMPN 3 Mutiara menekankan siswa mencari tahu dan berbuat sehingga dapat membantu peserta didik untuk memperoleh pemahaman yang lebih mendalam tentang dirinya sendiri dan alam sekitar, oleh karena itu dalam belajar IPA siswa membutuhkan model pembelajaran yang tepat untuk meningkatkan hasil belajar siswa. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui aktivitas belajar siswa, hasil belajar dan respon siswa melalui penerapan model pembelajaran Problem Based Learning pada materi pencemaran lingkungan. Penelitian ini menggunakan rancangan pre eksperimen. Sampel pada penelitian ini yaitu kelas VIIB. Pemilihan sampel dilakukan secara purposive sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan penyebaran soal untuk mengetahui hasil belajar siswa, sedangkan untuk mengetahui aktivitas belajar siswa digunakan lembar observasi dan angket untuk mengetahui respon siswa. Analisis data aktivitas belajar siswa dan respon siswa menggunakan rumus persentase serta uji t untuk mengetahui hasil belajar siswa. Hasil analisis data menunjukkan kategori sangat aktif terhadap aktivitas belajar siswa dan respon siswa tergolong sangat tinggi serta hasil belajar siswa mengalami peningkatan, yaitu thitung = 41.98 dan ttabel = 1.71714

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing: 1. Mulyadi, S.Pd.I., M.Pd 2. Nurlia Zahara, S.Pd.I., M.Pd
Uncontrolled Keywords: Problem Based Learning, Hasil Belajar, Pencemaran Lingkungan, SMP Negeri 3 Mutiara.
Subjects: 300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 370 Education (Pendidikan) > 371 Sekolah dan Aktivitasnya: Pendidikan luar biasa > 371.3 Metode Pembelajaran dan Belajar
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > S1 Pendidikan Biologi
Depositing User: Muhammad Al-Hafidh Hafidh
Date Deposited: 02 Sep 2019 03:03
Last Modified: 02 Sep 2019 03:03
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/9631

Actions (login required)

View Item
View Item