Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Minat Mahasiswa Bekerja di Perbankan Syariah (Studi Kasus Mahasiswa D-III Perbankan Syariah)

Indah Mawar, 140603084 (2019) Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Minat Mahasiswa Bekerja di Perbankan Syariah (Studi Kasus Mahasiswa D-III Perbankan Syariah). Skripsi thesis, UIN Ar-Raniry Banda Aceh.

[thumbnail of Membahas tentang Tenaga Kerja Perbankan]
Preview
Text (Membahas tentang Tenaga Kerja Perbankan)
Indah Mawar.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of Membahas tentang Tenaga Kerja Perbankan]
Preview
Text (Membahas tentang Tenaga Kerja Perbankan)
Form B dan Form D.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (237kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat faktor-faktor yang mempengaruhi minat mahasiswa D-III perbankan syariah bekerja di perbankan syariah. Metode penelitian yang digunakan penelitian kuantitatif dan jenis penelitian adalah penelitian survey dengan menggunakan skala likert. Sampel penelitian ini adalah mahasiswa D-III perbankan syariah dari semester III sampai semester VII sebanyak 82 orang. Adapun pengambilan sampelnya menggunakan purposive sampling yaitu pengambilan sampel denga memilih orang yang benar-benar mengetahui atau memiliki kompetensi dengan penelitian kita. Berdasarkan hasil penelitian dapat ditarik kesimpulan semua faktor-faktor seperti prinsip syariah, gaji, kenyamanan, citra perusahaan, dan religiusitas berpengaruh terhadap minat mahasiswa D-III perbankan syariah untuk bekerja di perbankan syariah.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing : 1. Muhammad Arifin, Ph.D; 2. Ikhsan Fajri, S.Hi., MA
Uncontrolled Keywords: Prinsip Syariah, Gaji, Kenyamanan, Citra Perusahaan, Religiusitas, Minat
Subjects: 200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X4 Fiqih > 2X4.2 Mu'amalat > 2X4.27 Bank, Termasuk Baitul Mal Wat Tamwil
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > S1 Perbankan Syariah
Depositing User: Indah Mawar
Date Deposited: 10 Apr 2019 07:26
Last Modified: 10 Apr 2019 07:26
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/6970

Actions (login required)

View Item
View Item