Muammar, 140212014 (2019) Perancangan Sistem Informasi Prasarana Pendidikan Berbasis Web Pada SMK Negeri 1 Mesjid Raya Aceh Besar. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh.
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PRASARANA PENDIDIKAN.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.
Download (9MB) | Preview
Abstract
Salah satu faktor yang mendukung keberhasilan program pendidikan dalam proses pembelajaran adalah prasarana pendidikan. Untuk mempermudah sekolah menunjang pengelolaan sumber data aset di sekolah dibutuhkannya sebuah sistem yang efektif dan efisien. Salah satu sistem informasi yang dapat digunakan yaitu berbasis web. Sistem pengelolaan dan informasi prasarana pendidikan di sekolah masih secara manual sehingga peneliti merancang sistem informasi prasarana pendidikan berbasis web pada sekolah. Penelitian ini menggunakan Research and Development (R&D) dengan model perancangan Waterfall. Evaluasi yang dilakukan pada penelitian ini yaitu User Acceptance Test (UAT) dengan pengujian Blackbox untuk melihat fungsi sistem berjalan atau tidak dan pembagian kuesioner untuk melihat tanggapan terhadap sistem yang dibangun. Hasil penelitian uji blackbox menunjukkan bahwa semua fungsi pada sistem berjalan dan sesuai dan kuesioner menunjukkan bahwa persentase jawaban responden untuk aspek bahasa 69.00%(mudah/sesuai), aspek desain 72.66%(mudah/sesuai) dan aspek fungsi sistem 67.33% (mudah/sesuai) yang menunjukkan bahwa dari setiap aspek tersebut mudah/sesuai dan diterima oleh pengguna
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | Pembimbing I : Yusran, M.Pd Pembimbing II: Masrura Mailany, ST., M.T.I |
Uncontrolled Keywords: | Sistem Informasi prasarana web |
Subjects: | 000 Computer Science, Information and System > 003 Systems 000 Computer Science, Information and System > 005 Computer Programming, Program & Data |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > S1 Pendidikan Teknologi Informasi |
Depositing User: | Muammar muammar uin |
Date Deposited: | 26 Sep 2019 04:44 |
Last Modified: | 26 Sep 2019 04:44 |
URI: | https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/10115 |