Pengaruh Pengangguran dan Inflasi Terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Provinsi Aceh

Luthfi Multazam Khaironi, 140604020 (2019) Pengaruh Pengangguran dan Inflasi Terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Provinsi Aceh. Skripsi thesis, UIN Ar-Raniry.

[thumbnail of Pengaruh Pengangguran dan Inflasi Terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Provinsi Aceh]
Preview
Text (Pengaruh Pengangguran dan Inflasi Terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Provinsi Aceh)
Luthfi Multazam Khaironi, 140604020, FEBI, IK.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (3MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat apakah Pengangguran berpengaruh terhadap pertumbuhan ekonomi di Provinsi Aceh, dan apakah inflasi berpengaruh terhadap pertumbuhan ekonomi di Provinsi Aceh. Penelitian ini menggunakan metode regresi berganda yang datanya diambil dari tahun 1988-2017 per tahun. Untuk pengolahan datanya penulis menggunakan IMB SPSS statistics 16.0. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa pengangguran berpengaruh signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi, sedangkan inflasi tidak berpengaruh signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi. Peneliti mengharapkan pemerintah sebaiknya membuat atau mendorong para pengusaha untuk meningkatkan hasil produksinya. Dan juga memperbaiki sistem penggajian dan tingkat upah, serta melakukan pengawasan harga dan sekaligus menetapkan harga maksimal.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing I : Dr. Hafas Furqani, M.Ec Pembimbing II : A. Rahmad Adi, SE., M.Si
Subjects: 200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X6 Sosial dan Budaya > 2X6.3 Ekonomi > 2X6.32 Ekonomi Keuangan
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > S1 Ilmu Ekonomi
Depositing User: Luthfi Multazam Khaironi
Date Deposited: 23 Jan 2020 02:19
Last Modified: 23 Jan 2020 02:19
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/10850

Actions (login required)

View Item
View Item