Arti Sya'ir Syaithan dan Orang Itali Ma'ruf Ar-Rashafi (Analisi Semiotik)

Maryana, 140502039 (2018) Arti Sya'ir Syaithan dan Orang Itali Ma'ruf Ar-Rashafi (Analisi Semiotik). Skripsi thesis, UIN Ar-Raniry Banda Aceh.

[thumbnail of Membahas tentang Peperangan]
Preview
Text (Membahas tentang Peperangan)
Maryana, 140502039, FAH, BSA, 082364999192.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (6MB) | Preview

Abstract

Penelitian iniberjudul Ma’na Syi’ir Asy-syaiṭānu waaṭ - ṭaliān Karya Ma’ruf ar-Rasāfī. Penelitian inifokus pada satu permasalahandengan menggunakan analisis Heuristik dan Hermeniutikdalam semiutik berdasarkan teori Michael Riffattere. Adapun Semiutik berdasarkan teori Rifattere adalah salah satu cara memahami makna puisi secara mendalam dan keseluruhan. Adapun tehnik analisa secara Heuristikadalah salah satu cara pembacaan makna pada tingkat pertama untuk menghasilkan makna secara harfiah. Sedangkan Hermeneutik adalah pemahaman karya sastra tingkat kedua yaitu mengkaji ulang hasil interprestasi heuristik untuk menafsirkan dan memberi pemahaman terkait pesan yang disampaikan di dalam karya sastra tersebut.Padasyairiniterdapatkan18 maknasemiotik.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing : 1. Dr. Zulhelmi,MHSc 2. Chairunnisa Ahsana AS, MA. Hum
Uncontrolled Keywords: السيميائية, ألحرب, معروف الرصافي
Subjects: 800 Literature (Sastra) > 890 Other Literatures (Kesusastraan Lain-lain) > 892 Sastra Afro-Asia > 892.7 Sastra Bahasa-bahasa Arab dan Maltes
Divisions: Fakultas Adab dan Humaniora > S1 Bahasa dan Sastra Arab
Depositing User: Maryana Maryana
Date Deposited: 24 Jun 2020 08:01
Last Modified: 24 Jun 2020 08:01
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/12277

Actions (login required)

View Item
View Item