Penanaman Nilai-nilai Toleransi Antar Umat Beragama pada Siswa SMPN 1 Pulau Banyak Aceh Singkil

Nilhamni, 150201077 (2020) Penanaman Nilai-nilai Toleransi Antar Umat Beragama pada Siswa SMPN 1 Pulau Banyak Aceh Singkil. Skripsi thesis, UIN AR-RANIRY.

[thumbnail of Penanaman Nilai-nilai Toleransi Antar Umat Beragama pada Siswa SMPN 1 Pulau  Banyak Aceh Singkil]
Preview
Text (Penanaman Nilai-nilai Toleransi Antar Umat Beragama pada Siswa SMPN 1 Pulau Banyak Aceh Singkil)
Nilhamni, 150201077, FTK, PAI, 085256042874.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (14MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini diangkat dari persoalan kerukunan antar umat beragama, Indonesia merupakan negara yang penuh dengan keragaman budaya, adat istiadat, suku, bahasa dan agama. Keragaman ini merupakan keistimewaan yang dimiliki bangsa Indonesia yang patut kita banggakan, namun disisi lain juga merupakan tantangan yang harus dikelola dengn baik. Salah satu hal penting yang perlu dilakukan adalah membangun sikap toleransi dalam diri peserta didik, toleransi antar umat beragama merupakan hal yang sangat penting karenan dengan adanya sikap toleransi pada setiap diri individu maka akan terwujudnya kehidupan yang rukun dan damai. Oleh karena itu sekolah yang merupakan lembaga pendidikan formal diharapkan mampu menjadikan peserta didik untuk bersikap toleransi terhadap sesama. Adapun rumusan masalah yang penulis kemukakan dalam skripsi ini ialah (1) bagaimana penanaman nilai-nilai toleransi beragama di SMPN 1 Pulau Bnayak (2) Apa kendala yang dihadapi dalam menanamkan nilai-nilai toleransi beragama di SMPN 1 Pulau Banyak. Jenis penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan pendekatan deskripti, adapun teknik pungumpulan data yang digunakan ialah wawancara, angket, observasi, dan dokumentasi. Data diperoleh dari beberapa sumber diantaranya kepala sekolah, guru PAI, dan siswa. hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa di SMPN 1 Pulau Banyak ada diterapkanya nilai-nilai toleransi beragama. Namaun belum begitu maksimal dikarenakan masih ada beberapa kendala yang menghambat proses penanaman nilai-nilai toleransi beragama tersebut.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing I : Dr. Hj. Nurjannah Ismail, M.Ag, Pembimbing II : Mashuri, S.Ag., M.Ag
Uncontrolled Keywords: Toleransi Beragama
Subjects: 200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X7 Filsafat dan Perkembangan > 2X7.2 Dakwah > 2X7.21 Fungsionaris Dakwah: Wali, Ulama, Mubaligh, Da'i
200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X7 Filsafat dan Perkembangan > 2X7.3 Pendidikan > 2X7.32 Tingkat Ibtidaiyah dan bustanul athfal/taman kanak-kanak > 2X7.3204 Bimbingan dan Penyuluhan
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > S1 Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Nilhamni Nilhamni
Date Deposited: 27 Jul 2020 02:21
Last Modified: 27 Jul 2020 02:21
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/12911

Actions (login required)

View Item
View Item