Implementasi Fungsi Rayat Genap Mufakat (RGM) Menurut Tinjauan Fiqh Siyasah (Studi Kasus Di Kampung Despot Linge Kecamatan Linge Kabupaten Aceh Tengah).

Nova Risdayanti, 160105089 (2020) Implementasi Fungsi Rayat Genap Mufakat (RGM) Menurut Tinjauan Fiqh Siyasah (Studi Kasus Di Kampung Despot Linge Kecamatan Linge Kabupaten Aceh Tengah). Skripsi thesis, UIN AR-RANIRY.

[thumbnail of Implementasi Fungsi Rayat Genap Mufakat (RGM) Menurut Tinjauan Fiqh Siyasah (Studi Kasus Di Kampung Despot Linge Kecamatan Linge Kabupaten Aceh Tengah).]
Preview
Text (Implementasi Fungsi Rayat Genap Mufakat (RGM) Menurut Tinjauan Fiqh Siyasah (Studi Kasus Di Kampung Despot Linge Kecamatan Linge Kabupaten Aceh Tengah).)
Nova Risdayanti, 160105089, FSH, HTN, 082250905957.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (4MB) | Preview

Abstract

RGM (Rayat Genap Mufakat) merupakan salah satu unsur penyelenggara pemerintahan kampung.RGM (Rayat Genap Mufakat) mempunyai 4 Fungsi namun belum jelas implementasi fungsi tersebut di lapangan. Tujuan dalam penelitian ini adalah Mengetahui implementasi fungsi Rayat Genap Mufakat (RGM), Mengetahui hambatan bagi RGM dalam pelaksanaan fungsinya, dan Tinjauan Fiqh Siyasah terhadap imlementasi fungsi RGM. Jenis penelitian ini adalah field research menggunakan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara dan Studi Dokumentasi. Ditemukan (1) RGM (Rayat Genap Mufakat) Memiliki 4 (empat) fungsi yaitu Fungsi Legislasi, Fungsi Penganggaran, Fungsi Pengawasan dan Fungsi Penyelesaian sengketa, Dari keempatnya yang dijalankan hanya 1 yaitu fungsi penyelesaian sengketa yang mana fungsi tersebut juga belum maksimal pelaksanaannya (2) Faktor utama penghambat Implementasi Fungsi RGM yaitu Kurangnya kerjasama dan transparasi serta koordinasi antar pemerintahan dengan pemerintah Desa (3) Tinjauan Fiqh Siyasah Terhadap Implementasi Fungsi Rayat Genap Mufakat (RGM) belum berjalan sesuai dengan fiqh siyasah. Karena Rayat Genap Mufakat (RGM) belum melaksanakan Fungsinya sesuai dengan prinsip dasar kepemimpinan yaitu amanah, Seharusnya implementasi fungsi RGM dijalankan dengan tiga dasar untuk menyelenggarakan pemerintahan yaitu keadilan pemerintah, ketaatan rakyat, musyawarah antara pemerintah dengan rakyat.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing I : Dr. Khairani, S.Ag., M.Ag. Pembimbing II : Dr. Jamhir, M.Ag.
Uncontrolled Keywords: Rayat Genap Mufakat dan Implementasi
Subjects: 300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 302 Interaksi sosial > 302.3 Interaksi sosial dalam kelompok
300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 307 Komunitas > 307.72 Komunitas Pedesaan
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > S1 Tata Negara
Depositing User: Nova Risdayanti
Date Deposited: 14 Aug 2020 01:46
Last Modified: 14 Aug 2020 01:46
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/13075

Actions (login required)

View Item
View Item