Pengembangan Modul Bahasa Indonesia Tema 4 Subtema 1 Lingkungan Tempat Tinggalku Kelas IV MI

Putri Srilestari, 160209052 (2020) Pengembangan Modul Bahasa Indonesia Tema 4 Subtema 1 Lingkungan Tempat Tinggalku Kelas IV MI. Skripsi thesis, UIN Ar-Raniry Banda Aceh.

[thumbnail of Pengembangan Modul Bahasa Indonesia]
Preview
Text (Pengembangan Modul Bahasa Indonesia)
Putri Srilestari, 1600209052, FTK, PGMI, 081375336032.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (1MB) | Preview

Abstract

Modul Pembelajaran merupakan salah satu bahan ajar yang digunakan untuk menunjang pembelajaran dan mempermudah siswa dalam memahami materi dan mampu untuk belajar sendiri. Penelitian ini merupan jenis penelitian dan pengembangan atau Research and Devolopment (R & D).Model pengembangan yang digunakan adalah model ADDIE (Analysis, Design, Devolopment, Implementation, dan Evaluation).Proses pengembangan modul ini adalah dengan mengkolaborasikan model pembelajaran. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana tingkat kevalidan modul bahasa indonesia tema 4 subtema 1 Lingkungan Tempat Tinggalku. Modul Bahasa Indonesia Tema 4 Subtema 1 Lingkungan Tempat Tinggalku dapat diketahui kualitasnya dengan cara menggunakan data yang diperoleh dari angket kevalidan modul pembelajaran. Angket kevalidan modul digunakan untuk mengetahui apakah modul layak digunakan atau tidak.
Berdasarkan hasil pengembangan kevalidan Modul Bahasa Indonesia Tema 4 Subtema 1 Lingkungan Tempat Tinggalku ini mendapatkan nilai “Valid” dari kedua validator

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing: 1. Fajriah, S.Pd., M.A 2. Raihan Permata Sari, M.Pd.I
Uncontrolled Keywords: Modul, Bahasa Indonesia
Subjects: 300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 370 Education (Pendidikan)
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > S1 Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Putri Srilestari
Date Deposited: 14 Sep 2020 04:00
Last Modified: 14 Sep 2020 04:00
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/13902

Actions (login required)

View Item
View Item