Analisis Kinerja Koperasi Terhadap Kesejahteraan Anggota Berdasarkan Studi Mashlahah Dalam Ekonomi Islam (KPRI Binarata Banda Aceh)

Sucia Nazriati, 150602021 (2020) Analisis Kinerja Koperasi Terhadap Kesejahteraan Anggota Berdasarkan Studi Mashlahah Dalam Ekonomi Islam (KPRI Binarata Banda Aceh). Skripsi thesis, UIN AR-RANIRY.

[thumbnail of Analisis Kinerja Koperasi Terhadap Kesejahteraan Anggota Berdasarkan Studi Mashlahah Dalam Ekonomi Islam (KPRI Binarata Banda Aceh)]
Preview
Text (Analisis Kinerja Koperasi Terhadap Kesejahteraan Anggota Berdasarkan Studi Mashlahah Dalam Ekonomi Islam (KPRI Binarata Banda Aceh))
Sucia Nazriati, 150602021, FEBI, ES, 085260550169.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (4MB) | Preview

Abstract

Koperasi merupakan sebuah perusahaan atau lembaga organisasi bertujuan untuk mencari kesejahteraan anggota dalam koperasi tersebut. Menurut Pandangan Islam, koperasi sebagai penebar maslahah bagi anggota dan masyarakat berdasarkan nilai-nilai ekonomi Islam yang pada akhirnya memberikan kebaikan di dunia maupun kebaikan akhirat (fallah). Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah menjelaskan bagaimana kinerja KPRI Binarata dalam upaya meningkatkan kesejahteraan anggotanya dan Bagaimana upaya meningkatkan kesejahteraan anggotanya jika di tinjau dari studi maslahah dalam ekonomi Islam. Dalam penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif. Hasil dalam penelitian ini menunjukkan bahwa KPRI Binarata Banda Aceh cukup baik dalam upaya meningkatkan kesejahteraan anggotanya melalui peningkatan kualitas kinerjanya, standar kinerjanya dan motivasi dalam meningkatkan kinerjanya agar mejadi lebih baik. Ditinjau dari studi maslahah dalam ekonomi Islam bahwa belum sepenuhnya tercapai lima unsur pokok maqasid menurut pendapat Asy-Syatibi yaitu Memelihara Agama (Hifdz Ad-din), Memelihara Jiwa (Hifdz An-Nafs), Memelihara Akal (Hifdz Al-Aql), Memelihara Harta (Hifdz Al-Mal) dan Memlihara Keturunan (Hifdz An-Nasb).

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing I : Marwiyati, SE., MM Pembimbing II : Jalaluddin, ST., MA
Uncontrolled Keywords: Kinerja KPRI Binarata, Kesejahteraan Anggota, Maslahah dalam Ekonomi Islam
Subjects: 200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X6 Sosial dan Budaya > 2X6.3 Ekonomi > 2X6.34 Koperasi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > S1 Ekonomi Syariah
Depositing User: Sucia Nazriati
Date Deposited: 23 Nov 2020 03:32
Last Modified: 23 Nov 2020 03:32
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/14895

Actions (login required)

View Item
View Item