Model Pembelajaran Modified Inquiry untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Dasar Elektronika di Kelas X TKJ SMKN 13 Medan

Hidayah Rizkina Harahap, 150211023 (2021) Model Pembelajaran Modified Inquiry untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Dasar Elektronika di Kelas X TKJ SMKN 13 Medan. Skripsi thesis, UIN Ar-Raniry.

[thumbnail of Model Pembelajaran Modified Inquiry]
Preview
Text (Model Pembelajaran Modified Inquiry)
Hidayah Rizkina Harahap, 150211023, FTK, PTE, 082268861221.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (4MB) | Preview

Abstract

Berdasarkan observas pada pembelajaran Dasar Elektronika khususnya materi Kapasitor di SMKN 13 Medan ditemukan bahwa pembelajaran Dasar Elektronika masih kurang dikarenakan guru masih menerangkan pembelajaran secara satu arah tanpa variasi (metode ceramah) sehinggan siswa tersebut cenderung pasif, kondisi pembelajaran tersebut mempengaruhi hasil belajar dan respon siswa sehingga nilai yang di peroleh masih di bawah KKM. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil belajar siswa menggunakan model Modified Inquiry pada konsep kapasitor. Metode yang digunakan dalam penelitian ini merupakan penelitian Quasi Eksperimen dengan Pre-test dan Post- test Control Group Desain. Yang hanya melibatkan dua kelas. Pengumpulan data dilakukan dengan soal Pretest-postest dan lembar angket. Data hasil pretest-postest dianalisis dengan menggunakan rumus uji-t dan data dari hasil lembar angket siswa menggunakan analisis deskriptif. Hasil penelitian dari uji statistic menunjukan bahwa thitung > ttabel yaitu 3,36 >1,66 sehingga hipotesis Ha diterima dan Ho ditolak. Kesimpulan dari penelitian ini adalah bahwasanya pembelajaran dengan menggunakan model Modified Inquirydapat meningkatkan hasil belajar siswa pada konsep kapasitro di SMKN 13 Medan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 370 Education (Pendidikan)
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > S1 Pendidikan Tehnik Elektro
Depositing User: Hidayah Rizkina Harahap
Date Deposited: 17 Feb 2021 03:30
Last Modified: 17 Feb 2021 03:30
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/16004

Actions (login required)

View Item
View Item