Penerapan Teknik Bercerita Bilingual Untuk Meningkatkan Kemampuan Berbicara Pada Anak Usia 3-4 Tahun Di TK Ar-Risalah Bilingual Preschool Lamreung Aceh Besar

Dian Maulina, 140210040 (2020) Penerapan Teknik Bercerita Bilingual Untuk Meningkatkan Kemampuan Berbicara Pada Anak Usia 3-4 Tahun Di TK Ar-Risalah Bilingual Preschool Lamreung Aceh Besar. Skripsi thesis, UIN Ar-Raniry Banda Aceh.

[thumbnail of Penerapan Teknik Bercerita Bilingual untuk                                        Meningkatkan Kemampuan Berbicara Pada Anak Usia 3-4]
Preview
Text (Penerapan Teknik Bercerita Bilingual untuk Meningkatkan Kemampuan Berbicara Pada Anak Usia 3-4)
Dian Maulina, 140210040, FTK, PIAUD, 08291888509.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (6MB) | Preview

Abstract

Penggunaan teknik bercerita bilingual dianggap perlu digunakan untuk meningkatkan kemampuan berbicara pada anak. Hal ini dikarenakan pada saat pembelajaran anak belum mampu menyebutkan atau mengungkapkan kosakata sederhana dalam bahasa Inggris, untuk kebutuhan berbicara. Tujuan dalam penelitian ini adalah (1) untuk mengetahui bagaimana penerapan teknik bercerita bilingual untuk meningkatkan kemampuan berbicara pada anak usia 3-4 tahun di TK Ar-Risalah Bilingual Preschool Lamreung, Aceh Besar dan (2) untuk mengetahui bagaimana aktivitas guru dalam penerapan teknik bercerita bilingual di TK Ar-Risalah Bilingual Preschool. Metode penelitian yang digunakan berupa Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil belajar anak pada Siklus I yaitu 44,6% yang masuk kategori MB (Mulai Berkembang), dan aktivitas guru melalui teknik bercerita bilingual pada Siklus I aktivitas guru mencapai 2,43 dengan kategori baik. Kemudian dilanjutkan dengan Siklus II hasil belajar anak yaitu 97,32 dengan kategori BSH (Berkembang Sesuai Harapan), aktivitas guru meningkat menjadi 3,60 dengan kategori sangat baik.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing: 1. Dra. Jamaliah Hasaballah, M.A 2. Faizatul Faridy, M.Pd
Uncontrolled Keywords: Teknik Bercerita, Kemampuan Berbicara, Bilingual
Subjects: 300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 370 Education (Pendidikan)
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > S1 Pendidikan Guru Raudhatul Athfal
Depositing User: Dian Maulina
Date Deposited: 08 Mar 2021 03:12
Last Modified: 08 Mar 2021 03:12
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/16228

Actions (login required)

View Item
View Item