Efektivitas Pembiayaan Ijarah Multi Jasa Pada Mahirah Muamalah terhadap Peningkatan Pendidikan Sarjana Di Kota Banda Aceh

Wildan Syakura, 160603084 (2021) Efektivitas Pembiayaan Ijarah Multi Jasa Pada Mahirah Muamalah terhadap Peningkatan Pendidikan Sarjana Di Kota Banda Aceh. Skripsi thesis, UIN AR-RANIRY.

[thumbnail of Efektivitas Pembiayaan Ijarah Multi Jasa Pada Mahirah Muamalah terhadap Peningkatan Pendidikan Sarjana Di Kota Banda Aceh]
Preview
Text (Efektivitas Pembiayaan Ijarah Multi Jasa Pada Mahirah Muamalah terhadap Peningkatan Pendidikan Sarjana Di Kota Banda Aceh)
Wildan Syakura, 160603084, FEBI, PS, 082272191615.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (3MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini penting dilakukan dengan tujuan untuk melihat efektivitas pembiayaan ijarah multi jasa pada LKMS Mahirah Muamalah terhadap peningkatan pendidikan sarjana di Kota Banda Aceh. Penelitian menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskripsif Data penelitian berdasarkan data primer diperoleh dari hasil wawancara dan data sekunder didapat dari dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, syarat serta mekanisme dalam memperoleh pembiayaan ijarah multi jasa pada LKMS Mahirah Muamalah yakni masyarakat yang memiliki pekerjaan, jaminan (agunan) oleh LKMS Mahirah Muamalah, serta bertanggung jawab atas pembiayaan yang telah diberikan. Kemudian efektivitas pembiayaan ijarah multi jasa pada LKMS Mahirah Muamalah terhadap peningkatan pendidikan sarjana di Kota Banda Aceh sangat efektif dapat dilihat dari ketiga indikator efektivitas yang mencakup: (1) Pencapaian tujuan (2) Integrasi (3) Adaptasi

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Efektivitas, Pembiayaan Ijarah Multi Jasa, LKMS Mahirah Muamalah
Uncontrolled Keywords: Pembimbing I : Inayatillah, MA. Ek. Pembimbing II : Akmal Riza, SE., M. Si.
Subjects: 200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X4 Fiqih > 2X4.2 Mu'amalat > 2X4.223 Sewa Menyewa (Ijarah)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > S1 Perbankan Syariah
Depositing User: Wildan Syakura Wildan
Date Deposited: 02 Jun 2021 04:08
Last Modified: 02 Jun 2021 04:08
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/17190

Actions (login required)

View Item
View Item