Perlindungan Hukum terhadap Masyarakat yang Tinggaldisekitar Tower Telekomunikasi menurut Hukum Ekonomi Syariah (Studi Kasus pada GampongAteuk Cut Kecamatan Simpang Tiga Kabupaten Aceh Besar).

Nailul Muna, 160102104 (2020) Perlindungan Hukum terhadap Masyarakat yang Tinggaldisekitar Tower Telekomunikasi menurut Hukum Ekonomi Syariah (Studi Kasus pada GampongAteuk Cut Kecamatan Simpang Tiga Kabupaten Aceh Besar). Skripsi thesis, UIN Ar-Raniry.

[thumbnail of Tentang Perlindungan Hukum terhadap Masyarakat yang Tinggaldisekitar Tower Telekomunikasi menurut Hukum Ekonomi Syariah]
Preview
Text (Tentang Perlindungan Hukum terhadap Masyarakat yang Tinggaldisekitar Tower Telekomunikasi menurut Hukum Ekonomi Syariah)
Nailul Muna, 160102104, FSH, HES, 082349579982.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (2MB) | Preview

Abstract

Pada era komunikasi sekarang ini, tower telekomunikasi berkembang pesat dan masif, kehadiran tower begitu dibutuhkan untuk memperlancar berbagai komunikasi yang telah menjadi gaya hidup sebagian besar masyarakat. Seiring dengan meratanya pembangunan tower telekomunikasi ditengah-tengah masyarakat, maka mucul berbagai polemik dan keresahan tersendiri dikalangan masyarakat akan perlindungan hukum dan keselamatan masyarakat akibat dampak dari dari tower telekomunikasi terbesut. Adanya perlindungan hukum yang bertujuan untuk menjaga, melindungi masyarakat disekitarnya supaya mendapat kenyamanan di dalam kehidupan. Dalam hukum ekonomi syariah manusia sebagai makhluk individu yang mempunyai haknya masing-masing dalam kehidupan yang harus memperoleh perlakuan yang seimbang dengan kedudukannya sesuai dengan haknya. Dengan studi kasus di Gampong Atuek Cut, Kecamatan Simpang Tiga, Kabupaten Aceh, Provinsi Aceh, penulis melakukan penelitian menggunakan metode pendekatan yuridis empiris, field research, wawancara yaitu pendekatan yang berdasarkan hukum yang berlaku dan berdasarkan kenyataan dalam praktek di lapangan penelitian. Hasil penelitian ini adalah perlindungan hukum yang didapatkan oleh masyarakat sekitar tower telekomunikasi sudah sesuai dengan peraturan Undang-undang dan juga hukum ekonomi syariah. Pengaturan penggunaan bersama menara telah telah direalisasikan untuk tercapai kepastian hukum dan tercipta keseragaman yang bertujuan untuk mewujudkan berkehidupan nyaman serta pembangunan ekonomi berkelanjutan guna meninggkatkan kualitas kehidupan dan lingkungan sekitar disetiap daerah khususnya di Gampong Atuek Cut, Kecamatan Simpang Tiga.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 200 Religion (Agama) > 297 Islam
200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X4 Fiqih > 2X4.2 Mu'amalat > 2X4.28 Perbandingan Hukum Islam dengan Hukum Lainnya dibidang Muammalat, Termasuk Hukum Adat
300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 340 Law/Ilmu Hukum
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > S1 Hukum Ekonomi Syariah
Depositing User: Nailul Muna Nailul
Date Deposited: 10 Jun 2021 03:23
Last Modified: 10 Jun 2021 03:23
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/17315

Actions (login required)

View Item
View Item