Penggunaan Media Sosial terhadap Pembentukan Akhlak Siswa SMKN 1 Tanah Jambo Aye

Imam Miswari, 150201170 (2021) Penggunaan Media Sosial terhadap Pembentukan Akhlak Siswa SMKN 1 Tanah Jambo Aye. Skripsi thesis, UIN Ar-Raniry.

[thumbnail of tentang Penggunaan Media Sosial Terhadap Pembentukan Akhlak Siswa SMKN 1 Tanah Jambo Aye]
Preview
Text (tentang Penggunaan Media Sosial Terhadap Pembentukan Akhlak Siswa SMKN 1 Tanah Jambo Aye)
Imam Miswari, 150201170, FTK, PAI, 082262160572.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (6MB) | Preview

Abstract

Sosial media merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari aktivitas kehidupan sehari-hari yang memiliki pengaruh positif atau negatif tergantung dari kebijaksanaan penggunanya. Hal ini menyebabkan banyak nya siswa mendapatkan pengaruh negatif tersebut dan memiliki akhlak yang menyimpang. Di SMKN 1 Tanah jambo aye, guru menerapkan penggunaan media sosial dalam proses belajar mengajar sebagai pembentukan akhlak. Berdasarkan latar belakang tersebut, peneliti bertujuan untuk mengetahui bagaimana penggunaan media sosial terhadap pembentukan akhlak di SMKN 1 Tanah jambo aye dan apa saja kendala yang dihadapi oleh guru. Dalam penulisan skripsi ini menggunakan Penelitian bersifat deskriptif menggunakan metode penelitian mix methods. Dalam pengumpulan data dilakukan dengan teknik observasi, wawancara, angket dan dokumentasi, adapun hasil penelitian yang penulis dapatkan adalah penggunaan media sosial terhadap pembentukan akhlak siswa SMKN I Tanah Jambo Aye adalah efektif. Adapun kendala yang dihadapi yaitu pengaruh usia siswa dan fungsi control guru yang tidak memadai.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X7 Filsafat dan Perkembangan > 2X7.3 Pendidikan
200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X7 Filsafat dan Perkembangan > 2X7.3 Pendidikan > 2X7.31 Metoda dan Sistem Pendidikan
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > S1 Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Imam Miswari Imam
Date Deposited: 17 Jun 2021 02:54
Last Modified: 17 Jun 2021 02:54
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/17335

Actions (login required)

View Item
View Item