Tafsir Ayat-Ayat Sains

Abdul Wahid, AW (2016) Tafsir Ayat-Ayat Sains. Searfiqh, Banda Aceh. ISBN 978-602-1027-25-7

[thumbnail of Penafsiran beberapa Ayat terkait Item Sains] Text (Penafsiran beberapa Ayat terkait Item Sains)
Tafsir Ayat-ayat Sains.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only until 2050.

Download (1MB)

Abstract

Dalam al-Quran terdapat banyak sekali ayat-ayat yang berbicara tentang Sains. Ayat-ayat kauniah ini kebanyakannya berupa pesan-pesan umum dari hukum alam. Akibat dari pesan-pesan yang sangat umum dimaksud menjadikan para penuntut ilmu bidang sains harus bekerja lebih serius lagi untuk dapat membuktikan teori-teori yang dijelaskan dalam al-Quran ini. Terdapat beberapa kajian yang tidak dapat dipahami secara tuntas, tetai sifatnya sementara, seperti proses kejadian alam, terhamparnya bumi, dan fenomena-fenomena alam lainnya. Untuk itu, sisi baiknya adalah bahwa teori yang dikembangkan oleh Al-Quran diharapkan dapat dikembangkan oleh para ilmuan (saintis) ini.

Item Type: Book
Subjects: 200 Religion (Agama) > 208 Sumber Agama
200 Religion (Agama) > 297 Islam
200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X1 Al-Qur'an dan ilmu yang berkaitan
200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X1 Al-Qur'an dan ilmu yang berkaitan > 2X1.3 Tafsir Al-Qur'an
200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X1 Al-Qur'an dan ilmu yang berkaitan > 2X1.3 Tafsir Al-Qur'an > 2X1.323 Tafsir Falsafi
Divisions: Fakultas Ushuluddin dan Filsafat > S1 Ilmu Al-Quran dan Tafsir
Depositing User: Mr abdulwahid arsyad
Date Deposited: 24 Aug 2021 01:46
Last Modified: 24 Aug 2021 01:46
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/17931

Actions (login required)

View Item
View Item