Promosi Produk Lokal Pada Central Creative Industries Of Abdya

Arifin Jamaris, 160401117 (2021) Promosi Produk Lokal Pada Central Creative Industries Of Abdya. Skripsi thesis, UIN AR-RANIRY.

[thumbnail of Promosi Produk Lokal Pada Central Creative  Industries Of Abdya]
Preview
Text (Promosi Produk Lokal Pada Central Creative Industries Of Abdya)
Arifin Jamaris, 160401117, FDK, KPI, 081350063776.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (5MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini berjudul “Promosi Produk Lokal Pada Central Creative Industries Of abdya”. Adapun permasalahan dalam penelitian ini adalah (1) Bagaimana Central Creative Industries Of Abdya mempromosikan produk lokal pada konsumen. (2) Strategi apa yang dilkukan Central Creative Industries Of Abdya dalam mempromosikan produk lokal kepada konsumen. (3) Bagaimana tantangan dan hambatan Central Creative Industries Of Abdya dalam mempromosikan produk lokal kepada konsumen. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Bagaimana Central Creative Industries Of Abdya mempromosikan produk lokal pada konsumen dan Strategi apa yang dilakukan Central Creative Industries Of Abdya dalam mempromosikan produk lokal kepada konsumen serta bagaimana tantangan dan hambatan Central Creative Industries Of Abdya dalam mempromosikan produk lokal kepada konsumen. Dalam penelitian ini penulis menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif, dimana peneliti terlebih dahulu mengobservasi tempat Central Creative Industries Of Abdya, kemudian mewawancarai Pimpinan, Karyawan, Pelaku UMKM, Konsumen Central Creative Industries Of Abdya. Adapun temuan dalam penelitian adalah sebagai berikut (1). dalam mempromosikan produk lokal Central Creative Industries Of Abdya mengunakan beberapa variabel – variabel Promotion Mix yaitu Publisitas (publicity) dan Promosi Penjualan (sales promotion), (2). Strategi Promosi Publisitas (publicity) melalui media sosial, Facebook, Instagram, YouTube, Whatshapp startegi promosi Promosi Penjualan (sales promotion) promosi melalui acara Pertunjukan, Pameran dan Seminar. (3). tantangan dan hambatan dalam mempromosikan produk lokal Central Creative Industries Of Abdya yaitu tantangan dalam market yaitu produk dan meyakinkan konsumen, tantangan pada produk terjadi diantaranya kebayakan produk belum memenuhi standar serta belum ada sertifikasi halal dan tantangan dalam meyakinkan konsumen kebanyakan masyarakat Aceh Barat Daya masih membeli produk lokal diluar. hambatan yang terjadi dalam mepromosikan produk lokal pada Central Creative Industries Of Abdya yaitu keterbatasan alat atau media dalam mempromosikan produk.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Promosi, Produk Lokal, Central Creative Industries Of Abdya.
Subjects: 300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 302 Interaksi sosial > 302.2 Komunikasi > 302.23 Media (Sarana Komunikasi)
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > S1 Komunikasi dan Penyiaran Islam
Depositing User: Arifin Jamaris
Date Deposited: 13 Jan 2022 03:22
Last Modified: 13 Jan 2022 03:22
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/19341

Actions (login required)

View Item
View Item