Pengaruh Manfaat, Kemudahan, Kepercayaan dan Risiko Terhadap Penggunaan Internet Banking Pada Bank Syariah Di Kota Banda Aceh

Desi Mulyani, 180603297 (2021) Pengaruh Manfaat, Kemudahan, Kepercayaan dan Risiko Terhadap Penggunaan Internet Banking Pada Bank Syariah Di Kota Banda Aceh. Skripsi thesis, UIN AR-RANIRY.

[thumbnail of Pengaruh Manfaat, Kemudahan, Kepercayaan dan Risiko Terhadap Penggunaan Internet Banking Pada Bank Syariah Di Kota Banda Aceh]
Preview
Text (Pengaruh Manfaat, Kemudahan, Kepercayaan dan Risiko Terhadap Penggunaan Internet Banking Pada Bank Syariah Di Kota Banda Aceh)
Desi Mulyani, 180603297, FEBI, PS, 085373719890.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (4MB) | Preview

Abstract

Penggunaan internet banking semarak dewasa ini sehingga memberikan kontribusi kepada bank syariah dalam rangka meningkatkan program layanan yang memudahkan nasabah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh manfaat, kemudahan, kepercayaan dan risiko terhadap penggunaan internet banking bank syariah baik secara simultan maupun parsial. Jenis penelitian yang digunakan adalah kuantitatif terhadap nasabah bank syariah di kota Banda Aceh, sampel penelitian menggunakan teknik purposive sampling berjumlah 50 nasabah pengguna internet banking. Hasil penelitian secara simultan menunjukkan bahwa, variabel manfaat, kemudahan, kepercayaan dan risiko berpengaruh signifikan (positif) terhadap penggunaan internet banking. Secara parsial hanya variabel manfaat dan kemudahan berpengaruh signifikan (positif) terhadap penggunaan internet banking pada bank syariah di Kota Banda Aceh.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing I : Ayumiati, SE.,M. Si Pembimbing II : Akmal Riza, SE.,M. Si
Uncontrolled Keywords: Manfaat, kemudahan, kepercayaan, risiko, penggunaan internet banking
Subjects: 200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X4 Fiqih > 2X4.2 Mu'amalat > 2X4.27 Bank, Termasuk Baitul Mal Wat Tamwil
200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X6 Sosial dan Budaya > 2X6.3 Ekonomi > 2X6.32 Ekonomi Keuangan
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > S1 Perbankan Syariah
Depositing User: Desi Mulyani
Date Deposited: 25 Feb 2022 02:49
Last Modified: 25 Feb 2022 02:49
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/20026

Actions (login required)

View Item
View Item