Analisis Manajemen Risiko Pembiayaan Musyarakah pada Bank Umum Syariah (BUS) di Aceh

Risqi Adini Meutia, 170603010 (2021) Analisis Manajemen Risiko Pembiayaan Musyarakah pada Bank Umum Syariah (BUS) di Aceh. Other thesis, UIN Ar-Raniry.

[thumbnail of Analisis Manajemen Risiko Pembiayaan Musyarakah pada Bank Umum Syariah (BUS) di Aceh] Text (Analisis Manajemen Risiko Pembiayaan Musyarakah pada Bank Umum Syariah (BUS) di Aceh)
Risqi Andini Meutia, 170603010, FEBI, PS, 0895622840910.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan pada Bank Umum Syariah (BUS) di Aceh. bank terkait pada BUS yaitu Bank Aceh Syariah, BCA Syariah, dan Bank Syariah Indonesia. Proses Manajemen Risiko melalui Identifikasi Risiko, Kuantifikasi Risiko, Menegaskan Profil Risiko Perencanaan Manajemen Risiko, Solusi Risiko, dan Pemantauan Mengkaji Ulang Risiko. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proses dalam Manajemen Risiko pembiayaan musyarakah pada BUS di Aceh. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif dengan data primer melalui wawancara terstruktur. Hasil dari penelitian ini menunjukkan penerapan Manajemen Risiko pada pembiayaan musyarakah mengacu pada POJK Manajemen Risiko Nomor 65/POJK.03/2016. Bank Aceh Syariah yaitu dengan cara bank wajib menerapkan manajemen risiko secara efektif. BCAS mengevaluasi keputusan strategis yang tidak efektif dalam pembiayaan musyarakah melalui pengawasan Key Performance Indicator (KPI). Bank Syariah Indonesia pada saat menghadapi risiko menggunakan Real Application Clustering (RAC) khusus agar terhindar dari risiko yang besar dan dapat diminimalisir sedemikian rupa.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: Dr. Azharsyah, SE.,Ak.,M.S.O.M., Ismuadi, S.E., S.Pd.I., M.Si
Uncontrolled Keywords: Manajemen Risiko, Pembiayaan Musyarakah, Bank Umum Syariah.
Subjects: 200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X4 Fiqih > 2X4.2 Mu'amalat > 2X4.24 Syarikah/Musyarakah
200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X4 Fiqih > 2X4.2 Mu'amalat > 2X4.27 Bank, Termasuk Baitul Mal Wat Tamwil
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > S1 Perbankan Syariah
Depositing User: Risqi Andini Meutia
Date Deposited: 09 Jun 2022 02:36
Last Modified: 09 Jun 2022 02:36
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/21026

Actions (login required)

View Item
View Item