Saifullah Idris, 2006047203 (2007) Kurikulum dan Perubahan Sosial dalam Pandangan Ibnu Khaldum. "PENCERAHAN" Jurnal Pendidikan Nanggroe Aceh Darussalam, 5 (1). pp. 95-109. ISSN ISSN 1693-7775
Pencerahan Vol 5 No 1, Jan-Apr 2007.pdf
Download (1MB) | Preview
Form A dan From C; Kurikulum dan Perubahan Sosial Dalam Pandangan Ibn Khaldun.pdf
Download (188kB) | Preview
Abstract
Tulisan ini membahas tentang kurikulum dan perubahan sosial dalam pandangan Ibnu Khaldum, kurikulum hendaknya menekankan akan pentingnya perstrutural kegiatan belajar mengajar, sesuai dengan tujuan-tujuan yang ingin dicapai. Dengan demikian pengoptimalan proses belajar mengajar tampaknya titik fokus pandangan Ibnu Khaldum tentang kurikulum ini. Sedangkan perubahan sosial dapat dilihat pada teori perubahan sosial, yaitu metode historis, faktor yang menyebabkan perubaha sosial banyak dan beraneka ragam, seperti faktor tunggal, bentuk-bentuk organisasi sosial,konplik, berbagai faktor psikologi-sosial, kepemimpinan, kepribadian, kekompakan kelompok,perubahan cendrung merembers disemua institusi sosial,agama, keluarga, pemerintah dan ekonomi dan sebagainya semuanya terlihat dalam proses perubahan itu.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kurikulum, Perubahan Sosial dan Ibnu Khaldum |
Subjects: | 300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 370 Education (Pendidikan) > 375 Kurikulum |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > S1 Manajemen Pendidikan Islam |
Depositing User: | Saifullah Idris |
Date Deposited: | 16 Jan 2018 04:49 |
Last Modified: | 16 Jan 2018 04:49 |
URI: | https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/2232 |