Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Masyarakat Dalam Sistem Gadai di Bidang Pertanian Perspektif Ekonomi Islam (Studi Desa Kuta Buloh I Kecamatan Meukek Kabupaten Aceh Selatan)

Syahriful. S, 170602121 (2022) Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Masyarakat Dalam Sistem Gadai di Bidang Pertanian Perspektif Ekonomi Islam (Studi Desa Kuta Buloh I Kecamatan Meukek Kabupaten Aceh Selatan). Masters thesis, UIN Ar-Raniry.

[thumbnail of Sistem Gadai di Bidang Pertanian Perspektif Ekonomi Islam] Text (Sistem Gadai di Bidang Pertanian Perspektif Ekonomi Islam)
Syahriful. S, 170602121, FEBI, ES, 082246692397.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (8MB)

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh banyaknya masyarakat Desa Kuta Buloh I melakukan praktik gadai lahan pertanian. Sehingga peneliti tertarik untuk meneliti mengenai faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi keputusan masyarakat dalam sistem gadai dibidang pertanian dalam perspektif ekonomi Islam. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer. Penelitian ini termasuk penelitian kuantitatif dengan menggunakan model analisis Structural Equation Modeling (SEM) dengan pendekatan partial Least Square(PLS). Hasil penelitian ini menemukan bahwa: 1) Pendapatan berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan. dan 2) pendidikan memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan. Adapun nilai R-Square yang diperoleh dalam penelitian ini adalah sebesar 0,417 atau sebesar 41,7% variabel pendapatan dapat dijelaskan oleh variabel pendapatan dan pendidikan. sehingga saran yang dapat dikemukakan dari hasil penelitian ini adalah diharapkan adanya kepastian mengenai pengambalian hutang dan barang jaminan setelah jatuh tempo dan juga menjunjung tinggi penerapan prinsip tabarru’ serta kejelasan akad-akad gadai sesuai dengan ketentuan ekonomi Islam.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: 200 Religion (Agama)
300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 330 Economics (Ilmu Ekonomi)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > S1 Ekonomi Syariah
Depositing User: Syahriful. S Iful
Date Deposited: 30 Nov 2022 02:51
Last Modified: 30 Nov 2022 02:51
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/24446

Actions (login required)

View Item
View Item