Musik di Pesta Antara Larangan dan Negosiasi dalam Masyarakat Desa Lhok Seumot

Latipah, 170305032 (2022) Musik di Pesta Antara Larangan dan Negosiasi dalam Masyarakat Desa Lhok Seumot. Other thesis, UIN Ar-Raniry.

[thumbnail of Musik di Pesta Antara Larangan dan Negosiasi dalam Masyarakat Desa Lhok Seumot] Text (Musik di Pesta Antara Larangan dan Negosiasi dalam Masyarakat Desa Lhok Seumot)
Latipah, 170305032, FUF, SA.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (2MB)

Abstract

Di Desa Lhok Seumot, Kecamatan Beutong, Kabupaten Nagan Raya terdapat larangan musik di setiap pesta, larangan tersebut masih di percayai dengan adanya sejarah masa lalu yang membuat Desa Lhok Seumot dilarang melakukan musik disetiap acara pesta, seperti pesta perkawinan dan sunatan yang dikarenakan hal tersebut sudah dilarang sejak zaman dulu yang disumpahkan oleh Tengku Seumot orang yang dianggap keramat.Tujuan dari penelitian ini melihat bagaimana sejarah terjadinya larangan musik di setiap pesta dan proses negosiasi masyarakat mengenai larangan melakukan musik dalam pesta.Teori konflik fungsionalisme milik Lewis A. Coser yang menyatakan bahwa dalam masyarakat terdapat perbedaan-perbedaan yang menyebabkan konflik dan konflik tidak hanya bersifat negatif melainkan konflik juga bisa menjadi hal positif dalam masyarakat untuk menyatukan perbedaa-perbedaan.Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif yang berbentuk deskriptif termasuk penelitian lapangan (field research).Teknik pengumpulan data yang digunakan wawancara, observasi, dokumentasi. Narasumber terdiri dari Kepala Desa Lhok Seumot, Tokoh Adat, Tokoh Agama, dan masyarakat Desa Lhok Seumot pada umumnya.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa larangan musik sudah lama terjadi berabad tahun dan diyakini dengan adanya sejarah yang melarang mengadakan musik di pesta.Negosiasi dilakukan untuk mengadakan kesepakatan bersama antara masyarakat Desa Lhok Seumot dalam hal menghindari terjadinya konflik.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 200 Religion (Agama) > 204 Pengalaman, Hidup, Praktik keagamaan
Divisions: Fakultas Ushuluddin dan Filsafat > S1 Sosiologi Agama
Depositing User: Latipah Latipah
Date Deposited: 29 Dec 2022 02:15
Last Modified: 29 Dec 2022 02:15
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/24965

Actions (login required)

View Item
View Item