Dampak Kebijakan Pupuk Subsidi Terhadap Kesejahteraan Petani Di Kabupaten Pidie

Sarah Amalia, 180801045 (2022) Dampak Kebijakan Pupuk Subsidi Terhadap Kesejahteraan Petani Di Kabupaten Pidie. Masters thesis, UIN Ar-Raniry.

[thumbnail of Pupuk Subsidi] Text (Pupuk Subsidi)
Sarah Amalia, 180801048, FISIP, IP.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (8MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak kebijakan pupuk bersubsidi terhadap kesejahteraan petani di Kabupaten Pidie dan tantangan-tantangan yang dihadapi oleh pemerintah dalam pelaksannan kebijakan pupuk bersubsidi. Salah satu tujuan dari kebijakan pemberian pupuk bersubsidi adalah untuk membantu meringankan beban petani dalam penyediaan dan penggunaan pupuk bersubsidi untuk usaha taninya sehingga dapat meningkatkan produksi komuditas tanaman pangan guna mendukung ketahanan pangan. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode kualitatif supaya diperoleh data secara alamiah (natural) dan menyeluruh sesuai dengan data yang diperoleh dari lapangan. Hasil penelitian ini menunjukkan kebaijakan pupuk subsidi cukup berdampak positif terhadap kesejahteraan petani, hal ini dapat dilihat dengan terbantunya rumah tangga petani dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari Tidak hanya itu kebijakan pupuk subsidi juga dapat membantu meringankan biaya produksi petani. Namun dalam pelaksanaan kebijakan pupuk bersubsidi pemerintah mengalami beberapa tantangan yaitu minimnya kouta pupuk subsidi sehingga terjadinya berbagai asumsi kelangkaan terhadap pupuk subsidi, kemudian terjadinya kemacetan dalam proses pendistribusian di tingkat Kios/Pengecer sehingga pengalokasian menjadi tidap tepat sasaran.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: 200 Religion (Agama)
200 Religion (Agama) > 297 Islam
300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 320 Political and Government Science (Ilmu Politik dan Pemerintahan)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Pemerintahan > S1 Ilmu Politik
Depositing User: Sarah Amalia Sarah
Date Deposited: 14 Jun 2023 02:57
Last Modified: 14 Jun 2023 02:57
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/25173

Actions (login required)

View Item
View Item