Strategi Pemasaran dalam Menarik Minat Nasabah Menggunakan Produk Tabungan Haji pada Bank Syariah Indonesia Kantor Cabang Meulaboh Imam Bonjol

Aja AuliaMarzelin, 180603161 (2022) Strategi Pemasaran dalam Menarik Minat Nasabah Menggunakan Produk Tabungan Haji pada Bank Syariah Indonesia Kantor Cabang Meulaboh Imam Bonjol. Masters thesis, UIN Ar-Raniry.

[thumbnail of Strategi Pemasaran] Text (Strategi Pemasaran)
Aja Aulia Marzelin, 180603161, FEBI, PS, 085361360065.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (7MB)

Abstract

Adanya fenomena pembatasan usia dalam peraturan yang ditetapkan oleh pemerintah Arab Saudi membuat banyak masyarakat di kota Meulaboh kecewa karena batal melaksanakan ibadah haji. Sehingga dengan hadirnya produk tabungan haji di BSI KC Meulaboh Imam Bonjol dapat membantu dan menyadarkan nasabah untuk membuat perencanaan dalam mengelola dana haji sejak dini. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi pemasaran yang dilakukan untuk menarik minat nasabah menggunakan produk tabungan haji dan menganalisis faktor yang menjadi pendukung dan penghambat dalam memasarkan produk tabungan haji tersebut. Adapun metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif, dengan pendekatan lapangan yang bersifat deskriptif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa strategi pemasaran yang diterapkan oleh BSI KC Meulaboh Imam Bonjol berupa strategi bauran pemasaran jasa 7P yang meliputi strategi product, price, place, promotion, people, physical evidence, dan process dengan beberapa faktor pendukung dan penghambat bagi pemasar.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: 200 Religion (Agama)
200 Religion (Agama) > 297 Islam
300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 330 Economics (Ilmu Ekonomi)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > S1 Perbankan Syariah
Depositing User: Aja Aulia Marzelin Aja
Date Deposited: 05 Jan 2023 02:22
Last Modified: 05 Jan 2023 02:22
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/25182

Actions (login required)

View Item
View Item