Pengaruh kompensasi, motivasi dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan PT. Bank Aceh Syariah

Andi Ratu Islami, 180603255 (2022) Pengaruh kompensasi, motivasi dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan PT. Bank Aceh Syariah. Masters thesis, UIN Ar-Raniry.

[thumbnail of Pengaruh kompensasi, motivasi dan    lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan PT. Bank Aceh Syariah] Text (Pengaruh kompensasi, motivasi dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan PT. Bank Aceh Syariah)
Andy Ratu Islami, 180603255, FEBI, PS.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (85MB)

Abstract

Karyawan menciptakan suatu kinerja untuk mengukur tingkat keberhasilan pekerjaannya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh faktor kompensasi, motivasi dan lingkungan kerja dalam mempengaruhi kinerja karyawan PT. Bank Aceh Syariah Kantor Pusat Banda Aceh. Dengan menggunakan 74 data responden, sampel pada penelitian ini adalah karyawan karyawan PT. Bank Aceh Syariah Kantor Pusat Banda Aceh. Data diolah menggunakan aplikasi SPSS dengan analisis regresi linear berganda. Hasil menyatakankompensasi tidak berpengaruh terhadap kinerja karyawan PT.Bank Aceh, motivasi berpengaruh terhadap kinerja karyawan PT.Bank Aceh, dan lingkungan kerja berpengaruh terhadap kinerja karyawan PT.Bank Aceh, secara simultan kompensasi, motivasi dan lingkungan kerja secara bersama-sama berpengaruh terhadap kinerja karyawan PT.Bank Aceh. Pada uji determinansi variabel bebas (kompensasi, motivasi dan lingkungan kerja) dalam menjelaskan variabel terikat adalah sebesar 0,544 atau 54,4%.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: 200 Religion (Agama) > 297 Islam
300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 330 Economics (Ilmu Ekonomi)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > S1 Perbankan Syariah
Depositing User: Andy Ratu Islami Ratu
Date Deposited: 10 Feb 2023 03:07
Last Modified: 10 Feb 2023 03:07
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/26730

Actions (login required)

View Item
View Item