Strategi Bank Indonesia Kantor Perwakilan Aceh Dalam Membudayakan Transaksi Non Tunai Melalui QRIS Pada UMKM di Kota Banda Aceh

Nabila Zulpin Putri, 190603044 (2023) Strategi Bank Indonesia Kantor Perwakilan Aceh Dalam Membudayakan Transaksi Non Tunai Melalui QRIS Pada UMKM di Kota Banda Aceh. Other thesis, UIN Ar-Raniry Banda Aceh.

[thumbnail of Membahas tentang strategi Bank Indonesia Kantor Perwakilan AAceh dalam membudayakan transaksi non tunai melalui QRIS] Text (Membahas tentang strategi Bank Indonesia Kantor Perwakilan AAceh dalam membudayakan transaksi non tunai melalui QRIS)
Distribusi Nabila Zulpin Putri.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (2MB)

Abstract

Perkembangan teknologi Quick Response Code Indonesia Standard (QRIS) memberikan suatu kemudahan melakukan transaksi. QRIS salah satu sistem pembayaran nontunai Bank Indonesia (BI) bekerjasama dengan penyelenggara jasa sistem pembayaran. Penelitian bertujuan mengetahui strategi serta kendala yang dihadapi BI dalam membudayakan QRIS pada UMKM di Kota Banda Aceh. Teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan cara observasi, wawancara, dan dokumentasi, analisis data yang menggunakan interactive model. Hasil penelitian menunjukan bahwa strategi yang digunakan BI yaitu melakukan sosialisasi dan mengadakan event yang melibatkan para masyarakat/merchant. Kendala yang dialami BI, masih kurangnya pemahaman masyarakat/merchant tentang transaksi nontunai serta budaya bertransaksi tunai masih melekat pada masyarakat.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 330 Economics (Ilmu Ekonomi)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > S1 Perbankan Syariah
Depositing User: Nabila Zulpin Putri
Date Deposited: 28 Apr 2023 08:10
Last Modified: 28 Apr 2023 08:10
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/28480

Actions (login required)

View Item
View Item