Prilaku Politik pada Demokrasi Transisi: Studi kasus di Provinsi Aceh pada Pemilu 2014

Chairul Fahmi, 2001068102 (2017) Prilaku Politik pada Demokrasi Transisi: Studi kasus di Provinsi Aceh pada Pemilu 2014. ARICIS Proceeding.

[thumbnail of Chairul_Fahmi_PRILAKU_POLITIK_PADA_DEMOK.pdf] Text
Chairul_Fahmi_PRILAKU_POLITIK_PADA_DEMOK.pdf - Published Version

Download (108kB)

Abstract

Studi ini bertujuan untuk melihat dinamika pemilu legislatif tahun 2014 di Indonesia, khususnya di Aceh. Selain itu untuk mengetahui bagaimana pola-pola pemenangan yang dilakukan oleh partai politik dan calon legislatif pada pemilu legislatif 9 April 2014 lalu, dimana kekerasan menjadi salah satu instrument untuk “menekan” pemilih agar memilih kandidat yang didukungnya. Penelitian ini menggunakan data hasil observasi media, dan laporan-laporan pemantau pemilu serta hasil wawancara (indept-interview) dengan pemangku kepentingan
(penyelenggara dan peserta pemilu). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa berbagai dinamika berkembang dalam pelaksanaan di setiap tahapan pelaksaan pemilu di Aceh. Pada masa kampanye praktik kekerasan terhadap lawan politik
serta politik uang kepada konstituen menjadi fenomena yang masif terjadi dan terstruktur.

Item Type: Article
Subjects: 300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 320 Political and Government Science (Ilmu Politik dan Pemerintahan)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Pemerintahan > S1 Ilmu Politik
Depositing User: Chairul Fahmi Fahmi
Date Deposited: 30 Apr 2023 07:51
Last Modified: 30 Apr 2023 07:51
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/28502

Actions (login required)

View Item
View Item