Analisa Efektivitas Penyaluran Zakat Untuk Orang Dengan Gangguan Jiwa Dari Keluarga Kurang Mampu (Studi Pada Baitul Mal Aceh)

Salsa Intania, 180603088 (2023) Analisa Efektivitas Penyaluran Zakat Untuk Orang Dengan Gangguan Jiwa Dari Keluarga Kurang Mampu (Studi Pada Baitul Mal Aceh). Masters thesis, UIN Ar-Raniry.

[thumbnail of Penyaluran Zakat] Text (Penyaluran Zakat)
Salsa Intania, 180603088, FEBI, PS.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (3MB)

Abstract

Penyaluran zakat untuk orang dengan gangguan jiwa telah dilakukan oleh Baitul Mal Aceh yaitu melalui program santunan bulanan fakir. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa efektif mekanisme penyaluran zakat yang dilakukan oleh Baitul Mal Aceh, dengan menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Adapun hasil penelitian ini dilihat dari mekanisme penyaluran zakat untuk orang dengan gangguan jiwa dari keluarga kurang mampu oleh Baitul Mal Aceh telah mencapai tujuan dengan baik sesuai prosedur dan persyaratan yang telah ditentukan. Diukur dari segi efektivitas dengan menggunakan 4 indikator yaitu dari segi ketepatan sasaran, sosialisasi program, tujuan program dan pemantauan dalam melakukan penyaluran zakat maka penyaluran zakat untuk orang dengan gangguan jiwa dari keluarga kurang mampu pada Baitul Mal Aceh sudah efektif.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: 200 Religion (Agama)
200 Religion (Agama) > 297 Islam
300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 330 Economics (Ilmu Ekonomi)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > S1 Perbankan Syariah
Depositing User: Salsa Intania Salsa
Date Deposited: 15 May 2023 02:41
Last Modified: 15 May 2023 02:41
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/28916

Actions (login required)

View Item
View Item