Tinjauan Kriminologi Terhadap Peningkatan Tindak Pidana Judi Online

Izzah Farahiya, 190104027 (2023) Tinjauan Kriminologi Terhadap Peningkatan Tindak Pidana Judi Online. Masters thesis, UIN Ar-Raniry.

[thumbnail of 190104027] Text (190104027)
Izzah Farahiya, 190104027, FSH, HPI.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (6MB)

Abstract

Judi merupakan salah satu perbuatan tindak pidana, dengan perkembangan zaman munculnnya teknologi maka judi juga mulai berkembang bentuk dan jenisnya salah satu yang sedang marak saat ini adalah perjudiaan online yang mana marak terjadi di tengah-tengah masyarakat. Perjudiaan online merupakan perbuatan tindak pidana yang dapat disebut sebagai bentuk tindakan yang melanggar norma hukum. Terdapat tiga pertanyaan dalam skripsi ini Pertama, Apa faktor kriminogen yang menjadi penyebab masyarakat melakukan judi online di kota Banda Aceh? kedua, Bagaimana penanggulangan perjudian pada masyarakat di Kota Banda Aceh? Ketiga, Tinjauan Hukum Islam Terhadap Tindak Pidana Judi Online?, Penelitian ini menggunakan metode yuridis normatif, sumber data penelitian ini adalah data lapangan (field research) dan kepustakaan (Library research). Hasil penelitian menunjukkan bahwa: terdapat tujuh factor Kriminogrn sebeb terjadinya judi online di Kota Banda Aceh yaitu faktor iseng iseng atau coba coba, faktor lingkungan, Faktor lemahnya pengimplementasian ajaran agama, faktor ekonomi, faktor penyalahgunaan internet, faktor hiburan dan faktor kecanduaan. Kedua penanggulangaan tindak pidana judi online di Kota Banda Aceh yang di berikan dari Reskrim Porlesta Kota Banda Aceh dan Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) Aceh yang pertama dari Reskrim Porlesta Kota Banda Aceh ada dua turun kemasyarakat dan memasang baliho yang mengandung unsur tindak pidana judi online kedua, Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) Aceh juga melakukan penanggulangan yaitu berupa mengeluarkan fatwa bahwa haram hukumnya melakukan tindak pidana judi online, memasangkan baliho yang berisi tentang larangan tindak pidana judi online dan melakukan sosialisasi terhadap masyarakat lalu sanksi pidana yang diberikan kepada tindak pidana judi online perspektif hukum pidana islam adalah hukuman ta’zir yang di tentukan oleh hakim atau pemerintah.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: 200 Religion (Agama) > 297 Islam
300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 340 Law/Ilmu Hukum
300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 340 Law/Ilmu Hukum > 345 Hukum Pidana
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > S1 Pidana Islam
Depositing User: Izzah Farahiya Izzah
Date Deposited: 19 May 2023 08:07
Last Modified: 19 May 2023 08:07
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/29061

Actions (login required)

View Item
View Item