Analisis Strategi Pemasaran Portugis Coffee Menggunakan Logo Halal

M. Safril Fuadi, 180602195 (2023) Analisis Strategi Pemasaran Portugis Coffee Menggunakan Logo Halal. Masters thesis, Universitas Islam Negeri Ar-Raniry.

[thumbnail of Strategi Pemasaran] Text (Strategi Pemasaran)
M. Safril Fuadi, 180602195, FEBI, ES.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (6MB)

Abstract

Pencantuman logo halal pada Portugis Coffee menumbuhkan sebuah kepercayaan yang cukup besar konsumen terhadap Portugis Coffee sehingga konsumen atau pelanggan tidak beralih pada kedai kopi yang lain dan dapat dijual hingga ke luar daerah. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan (field research) yang bersifat kualitatif deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dampak yang ditimbulkan dari penggunaan label halal pada Portugis Coffee dengan meningkatkan kepercayaan konsumen dan mempengaruhi pendapatan Portugis Coffee. Strategi pemasaran yang digunakan oleh Portugis Coffee sebelum menggunakan label halal hanya 2P yaitu product dan price. Namun, setelah menggunkan label halal menggunakan variabel 4P yaitu product, price, place dan promotion dan penggunaan logo halal mempengaruhi cash-flow pemasaran Portugis Coffee

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: 200 Religion (Agama)
200 Religion (Agama) > 297 Islam
300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 330 Economics (Ilmu Ekonomi)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > S1 Ekonomi Syariah
Depositing User: M. Safril Fuadi Safril
Date Deposited: 04 Aug 2023 09:59
Last Modified: 04 Aug 2023 09:59
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/30591

Actions (login required)

View Item
View Item