Analisis Implementasi Islamic Corporate Social Responsibility (I-CSR) Terhadap Tingkat Kepuasan Kerja (Studi Pada Karyawan PT. Bank Syariah Indonesia Kantor Cabang Banda Aceh)

Cut Siska Safira, 211008042 (2023) Analisis Implementasi Islamic Corporate Social Responsibility (I-CSR) Terhadap Tingkat Kepuasan Kerja (Studi Pada Karyawan PT. Bank Syariah Indonesia Kantor Cabang Banda Aceh). Masters thesis, UIN Ar-Raniry.

[thumbnail of I-CSR, Kepatuhan Syariah, Keadilan dan Kesetaraan, Bertanggung Jawab Dalam Bekerja, Jaminan Kesejahteraan, Jaminan Kelestarian Alam, Bantuan Kebajikan, dan Tingkat Kepuasan Kerja] Text (I-CSR, Kepatuhan Syariah, Keadilan dan Kesetaraan, Bertanggung Jawab Dalam Bekerja, Jaminan Kesejahteraan, Jaminan Kelestarian Alam, Bantuan Kebajikan, dan Tingkat Kepuasan Kerja)
Cut Siska Safira, 211008042, PASCA.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (5MB)

Abstract

Islamic Corporate Social Responsibility (I-CSR) diperlukan untuk membangun dan menghasilkan harmonisasi keseimbangan antar kepentingan sosial, ekonomi, lingkungan hidup, dan Allah SWT. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui implementasi I-CSR terhadap tingkat kepuasan kerja karyawan PT. Bank Syariah Indoensia KC Banda Aceh. Metode penelitian yang digunakan yaitu kuantitatif dengan penyebaran kuesioner melalui google form dan langsung kepada 123 responden. Teknik analisis data yang digunakan yaitu pengujian instrumen penelitian, asumsi klasik, regresi linear berganda, hipotesis, dan koefisien determinasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa implementasi kepatuhan syariah dan jaminan kesejahteraan secara parsial mampu mempengaruhi tingkat kepuasan kerja sedangkan implementasi keadilan dan kesetaraan, bertanggung jawab dalam bekerja, jaminan kelestarian alam, dan bantuan kebajikan secara parsial tidak mampu mempengaruhi tingkat kepuasan kerja. Selanjutnya implementasi keenam kriteria I-CSR secara simultan mampu mempengaruhi tingkat kepuasan kerja karyawan PT. BSI KC Banda Aceh.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: 200 Religion (Agama) > 297 Islam
300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 330 Economics (Ilmu Ekonomi)
Divisions: Program Pascasarjana > S2 Ekonomi Syariah
Depositing User: Cut Siska Safira Cut
Date Deposited: 22 Aug 2023 14:16
Last Modified: 22 Aug 2023 14:16
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/31088

Actions (login required)

View Item
View Item