Pengaruh Program Keluarga Harapan (PKH) Dan Bantuan Langsung Tunai (BLT) Terhadap Kesejahteraan Masyarakat Di Aceh Selatan (Studi Kasus Gampong Kota Fajar, Kecamatan Kluet Utara)

Cut Karmiana, 170604030 (2023) Pengaruh Program Keluarga Harapan (PKH) Dan Bantuan Langsung Tunai (BLT) Terhadap Kesejahteraan Masyarakat Di Aceh Selatan (Studi Kasus Gampong Kota Fajar, Kecamatan Kluet Utara). Other thesis, UIN Ar-Raniry Banda Aceh.

[thumbnail of Pengaruh Program Keluarga Harapan (PKH) Dan Bantuan Langsung Tunai (BLT) Terhadap Kesejahteraan Masyarakat Di Aceh Selatan (Studi Kasus Gampong Kota Fajar, Kecamatan Kluet Utara)] Text (Pengaruh Program Keluarga Harapan (PKH) Dan Bantuan Langsung Tunai (BLT) Terhadap Kesejahteraan Masyarakat Di Aceh Selatan (Studi Kasus Gampong Kota Fajar, Kecamatan Kluet Utara))
Cut Karmiana, 170604030, FEBI, IE, 085215933997.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (3MB)

Abstract

Kemiskinan merupakan hal yang tidak dapat dilepaskan dari masalah pemenuhan kebutuhan hidup, rendahnya kualitas hidup penduduk miskin berakibat pada rendahnya tingkat pendidikan dan kesehatan sehingga dapat mempengaruhi produktivitas. Penduduk yang masih berada di bawah garis kemiskinan mencakup mereka yang berpendapatan rendah, tidak berpendapatan tetap atau tidak berpendapatan sama sekali. Dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat, pemerintah Indonesia telah melaksanakan Program Keluarga Harapan (PKH) dan Bantuan Langsung Tunai (BLT). Gampong Kota Fajar, Kecamatan Kluet Utara merupakan salah satu Desa penerima bantuan sosial PKH dan BLT. Dampak PKH dan BLT dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat dilihat dari besarnya dana atau sembako yang di terima oleh masyarakat berdasarkan aturan Desa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak PKH dan BLT terhadap kesejahteraan masyarakat. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif, teknik pengumpulan data pada penelitian ini adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa berdasarkan hasil penelitian diketahui PKH memberikan dampak dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat di Gampong Kota Fajar dengan dibagikan oleh pemerintah sembako dan dana dalam 3 bulan sekali dapat memenuhi ke utuhan dasar masyarakat dan mengurangi beban pengeluaran. Kemudian BLT tidak memberikan dampak dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat di Gampong Kota Fajar dikarenakan dana yang dibagikan tidak mencukupi.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Program Keluarga Harapan (PKH), Bantuan Langsung Tunai (BLT), Kesejahteraan Masyarakat
Subjects: 300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 340 Law/Ilmu Hukum
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > S1 Ilmu Ekonomi
Depositing User: Cut Karmiana
Date Deposited: 24 Aug 2023 03:04
Last Modified: 24 Aug 2023 03:04
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/31222

Actions (login required)

View Item
View Item