Urgensi Prodi Agama dalam Mewujudkan Pembangunan Kerukunan Umat Beragama di Aceh

Mawardi, 2014087801 (2023) Urgensi Prodi Agama dalam Mewujudkan Pembangunan Kerukunan Umat Beragama di Aceh. In: Urgensi Prodi Agama dalam Mewujudkan Pembangunan Kerukunan Umat Beragama di Aceh. Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh.

[thumbnail of Urgensi Prodi Agama Dalam Mewujudkan Pembangunan Kerukunan Umat Beragama Di Aceh] Text (Urgensi Prodi Agama Dalam Mewujudkan Pembangunan Kerukunan Umat Beragama Di Aceh)
LP_PDPS_2019-Mawardi.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (1MB)

Abstract

Dorongan sesuatu yang jadi bagian suatu proses perubahan sosial yang menghasilkan urbanisasi, peniruan gaya hidup modern/ barat, dan sikap hidup yang baru. Selain itu pembangunan cara tumbuh, bertambah dan berkembang, pertambahan, bertambah dan menjadi banyak, perihal pembangunan, proses membangun mencapai kemajuan, perkembangan dan sebagainya. Urgensi Prodi Studi Agama- Agama dalam membangun kerukunan antar umat beragama dilihat dari kondisi sosial ketika semua golongan agama bisa hidup bersama tanpa menguarangi hak dasar masing-masing untuk melaksanakan kewajiban agamanya. Masing-masing pemeluk agama yang baik haruslah hidup rukun dan damai. Karena itu kerukunan antar umat beragama tidak mungkin akan lahir dari sikap fanatisme buta dan sikap tidak peduli atas hak keberagaman dan perasaan orang lain. Tetapi dalam hal ini tidak diartikan bahwa kerukunan hidup antar umat beragama memberi ruang untuk mencampurkan unsur-unsur tertentu dari agama yang berbeda, sebab hal tersebut akan merusak nilai agama itu sendiri. Kemudian dari pada itu kerukunan umat beragama melakukan dialog dengan pemuka agama dan tokoh masyarakat. FKUB melakukan dialog dengan pemuka agama disemua desa yang ada di kabupaten Bireun bersifat insidental atau tidak rutin dan tidak terjadwal. Dialog dengan pemuka agama dilakukan ketika mereka bertemu dalam suatu forum apapun dan ketika ada konflik. Menampung dan menyalurkan aspirasi ormas keagamaan dan aspirasi masyarakat. FKUB selain melakukan dialog dengan pemuka Agama, juga menampung dan menyalurkan aspirasi masyarakat dalam bentuk kerukunan antar umat beragama. Melakukan sosialisasi peraturan perundang-undangan dan kebijakan dibidang keagamaan yang berkaitan dengan kerukunan umat beragama dan pemberdayaan masyarakat.

Item Type: Book Section
Subjects: 200 Religion (Agama)
200 Religion (Agama) > 203 Ibadah Umum dan Praktik lainnya
200 Religion (Agama) > 297 Islam
300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 370 Education (Pendidikan)
Divisions: Fakultas Ushuluddin dan Filsafat > S1 Ilmu Ilmu Perbandingan Agama
Depositing User: Puslitpen Ar-Raniry
Date Deposited: 07 Nov 2023 09:08
Last Modified: 07 Nov 2023 09:08
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/31607

Actions (login required)

View Item
View Item