Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Matematis melalui Strategi REACT pada Siswa Kelas VII MTsN 6 Aceh Besar

Rahmaton, 261324584 (2018) Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Matematis melalui Strategi REACT pada Siswa Kelas VII MTsN 6 Aceh Besar. Skripsi thesis, UIN Ar-Raniry Banda Aceh.

[thumbnail of Membahas tentang Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Matematis melalui Strategi REACT]
Preview
Text (Membahas tentang Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Matematis melalui Strategi REACT)
Rahmaton.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (10MB) | Preview
[thumbnail of Form B dan Form D.pdf]
Preview
Text
Form B dan Form D.pdf

Download (203kB) | Preview

Abstract

Kemampuan berpikir kritis adalah suatu kemampuan menelaah, menganalisis dan mengorganisasikan terhadap informasi yang diterima. Kegiatan pembelajaran diharapkan mampu membuat peserta didik berkembang daya nalarnya sehingga mampu berpikir kritis. Namun berdasarkan tes kemampuan berpikir kritis pada siswa MTsN 6 Aceh Besar diperoleh 19,04% siswa dapat memberikan penjelasan dasar, 14,28% siswa dapat mengenal dan memecahkan masalah, dan tidak seorangpun yang dapat menarik kesimpulan. Dari data tersebut terlihat jelas bahwa kemampuan berpikir kritis siswa masih tergolong rendah. Oleh karena itu, dibutuhkan suatu strategi pembelajaran yang dapat meningkatkan kemampuan berpikir kritis matematis siswa, yaitu strategi REACT. Strategi REACT memiliki lima tahapan yang meliputi: mengaitkan (Relating), mengalami (Experiencing), mencoba (Applying), bekerjasama (Cooperating), dan mentransfer (Transfering). Adapun rumusan masalah dari penelitian ini (1) Bagaimanakah peningkatan kemampuan berpikir kritis matematis siswa setelah diterapkan strategi REACT? (2) Apakah kemampuan berpikir kritis matematis siswa MTsN 6 Aceh Besar yang dibelajarkan dengan strategi REACT lebih baik daripada kemampuan berpikir kritis matematis siswa yang dibelajarkan dengan pembelajaran konvensional?. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian eksperimen berdesain pretest post-test control group design. Pengumpulan data digunakan dengan menggunakan tes kemampuan berpikir kritis matematis. Dari hasil penelitian diperoleh (1) Dari hasil pengolahan data statistik uji-t diperoleh

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing: 1.Dr. M. Duskri, M. Kes 2.Aiyub, M. Pd
Uncontrolled Keywords: Strategi REACT, Berpikir Kritis Matematis
Subjects: 300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 370 Education (Pendidikan) > 371 Sekolah dan Aktivitasnya: Pendidikan luar biasa > 371.3 Metode Pembelajaran dan Belajar
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > S1 Pendidikan Matematika
Depositing User: Rahmaton Usman
Date Deposited: 28 Mar 2018 01:48
Last Modified: 28 Mar 2018 01:48
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/3176

Actions (login required)

View Item
View Item