Kontribusi Emotion Focused Coping Terhadap Kesiapan Menghadapi Bencana Alam

Syaiful Indra, 0115129001 (2023) Kontribusi Emotion Focused Coping Terhadap Kesiapan Menghadapi Bencana Alam. Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh.

[thumbnail of Kontribusi Emotion Focused Coping Terhadap Kesiapan Menghadapi Bencana Alam] Text (Kontribusi Emotion Focused Coping Terhadap Kesiapan Menghadapi Bencana Alam)
LP_PPK_2019-Syaiful Indra.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (860kB)

Abstract

Permasalahan pada masa anak harus segera diselesaikan sebab pengalaman pada masa tersebut memiliki pengaruh pada pola kehidupan dan perkembangannya di masa dewasa”. Anak- anak korban tsunami di Aceh, hendaknya mendapatkan intervensi yang tepat untuk permasalahan psikologisnya agar tidak mengalami gangguan perilaku di masa dewasa. Oleh sebab itu, kesiapan menghadapi bencana alam dianggap penting untuk diteliti. Emotion focused coping merupakan proses kognitif yang berfokus pada pengurangan tekanan emosional dan termasuk strategi seperti, meminimalisir, menjauhi, perhatian yang selektif, perbandingan positif, dan mengambil nilai positif dan negetaif dari sebuah peristiwa. Sehingga emotion focused coping mampu memberikan kontribusi terhadap nilai-nilai positif terhadap suatu peristiwa buruk/negatif seperti bencana alam.

Item Type: Book
Subjects: 500 Sciences (Ilmu Pengetahuan Alam dan Matematika) > 550 Earth Sciences & Geology (Ilmu Bumi)
500 Sciences (Ilmu Pengetahuan Alam dan Matematika) > 550 Earth Sciences & Geology (Ilmu Bumi) > 551.2 Gunung Api, Gempa Bumi, Air dan Gas Termal
500 Sciences (Ilmu Pengetahuan Alam dan Matematika) > 550 Earth Sciences & Geology (Ilmu Bumi) > 551.1 Struktur dan Sifat Bumu
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > S1 Bimbingan dan Konseling Islam
Depositing User: Puslitpen Ar-Raniry
Date Deposited: 07 Nov 2023 09:14
Last Modified: 07 Nov 2023 09:14
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/32066

Actions (login required)

View Item
View Item