Pengaruh Fatwa Haram Merokok, Kebijakan Pemerintah dan Pendapatan Terhadap Konsumsi Rokok di Kota Banda Aceh

Sheilla Savira, 160602189 (2023) Pengaruh Fatwa Haram Merokok, Kebijakan Pemerintah dan Pendapatan Terhadap Konsumsi Rokok di Kota Banda Aceh. Other thesis, UIN Ar-Raniry Banda Aceh.

[thumbnail of Pengaruh Fatwa Haram Merokok, Kebijakan    Pemerintah dan Pendapatan Terhadap Konsumsi Rokok di Kota Banda Aceh] Text (Pengaruh Fatwa Haram Merokok, Kebijakan Pemerintah dan Pendapatan Terhadap Konsumsi Rokok di Kota Banda Aceh)
Sheilla Savira, 160602189, FEBI, ES.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui apakah ada pengaruh Fatwa Haram Merokok (X1), Tarif Cukai Rokok (X2), Kawasan Tanpa Rokok (X3) dan Pendapatan (X4) terhadap Konsumsi Rokok (Y) di Kota Banda Aceh. Penelitian ini merupakan jenis penelitian kuantitatif, adapun sumber data penelitian ini adalah data primer yang diperoleh dari penyebaran koesioner. Penentuan sampel menggunakan metode purposive sampling dengan jumlah sampel 100 responden, model yang digunakan yaitu model regresi linear berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Tarif Cukai Rokok (X2) dan Kawasan Tanpa Rokok (X3) berpengaruh signifikan terhadap konsumsi rokok sedangkan Fatwa Haram Merokok (X1) dan Pendapatan (X4) tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap Konsumsi Rokok (Y).

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Fatwa Haram, Tarif Cukai, Kawasan Tanpa Rokok, Pendapatan, Konsumsi Rokok.
Subjects: 300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 330 Economics (Ilmu Ekonomi)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > S1 Ekonomi Syariah
Depositing User: Users 24901 not found.
Date Deposited: 19 Sep 2023 02:35
Last Modified: 19 Sep 2023 02:35
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/32615

Actions (login required)

View Item
View Item