Praktik Gadai Syariah da Implikasinya Terhadap Modal Usaha Masyarakat (Studi di PT. Pegadaian Syariah Cabang Keutapang Aceh Besar)

Safrullah M. Nasir, 160602161 (2023) Praktik Gadai Syariah da Implikasinya Terhadap Modal Usaha Masyarakat (Studi di PT. Pegadaian Syariah Cabang Keutapang Aceh Besar). Masters thesis, UIN Ar-Raniry Banda Aceh.

[thumbnail of gadai syariah, implikasi, modal usaha] Text (gadai syariah, implikasi, modal usaha)
Safrullah M. Nasir, 160602161, FEBI, ES.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (5MB)

Abstract

Praktik gadai syariah dapat memiliki dampak sosial dan ekonomi yang signifikan terhadap masyarakat. Penelitian ini dapat menggali dampaknya terhadap peningkatan ekonomi masyarakat, pengentasan kemiskinan, dan kesejahteraan umum. Maka dari itu, Praktik gadai syariah dapat dianggap sebagai alternatif finansial yang lebih sesuai dengan prinsip-prinsip Islam. Penelitian ini dapat mengeksplorasi bagaimana masyarakat dapat memanfaatkan opsi ini sebagai alternatif pinjaman yang halal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui praktik gadai syariah dan implikasinya terhadap modal usaha masyarakat di Pegadaian Syariah Cabang Keutapang Aceh Besar. Informan penelitian ini berjumlah 16 orang pelaku UMKM yang menjadi nasabah gadai di Pegadaian Syariah Cabang Keutapang Aceh Besar yang diambil dengan teknik simple random sampling. Data penelitian ini dikumpulkan dengan menggunakan wawancara, dan kemudian dianalisis secara kualitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa meningkatnya animo masyarakat terhadap pegadaian syariah khususnya dalam penyaluran dana pada Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM), menunjukkan betapa pentingnya kehadiran pegadaian syariah. Implikasi dari praktik gadai syariah dari Pegadaian Syariah Cabang Keutapang Aceh Besar juga bisa membantu para UMKM seperti usaha toko baju, usaha konter, dagang kios, usaha pedagang kaki lima, sejak adanya pegadaian syariah para UMKM merasa terbantu dalam meningkatkan omzet usahanya sekaligus meningkatkan perekonomian masyarakat, selain itu implikasi lainnya dapat menurunkan angka pengangguran.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: 200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X0 Islam
300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 330 Economics (Ilmu Ekonomi)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > S1 Ekonomi Syariah
Depositing User: Safrullah M. Nasir Safrul
Date Deposited: 21 Nov 2023 03:05
Last Modified: 21 Nov 2023 03:05
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/33920

Actions (login required)

View Item
View Item