Analisis Tingkat Kesehatan Bank Pada Bank Aceh Syariah Menggunakan Metode CAMEL Periode 2020-2022

Cut Jihan Fathira, 190603074 (2023) Analisis Tingkat Kesehatan Bank Pada Bank Aceh Syariah Menggunakan Metode CAMEL Periode 2020-2022. Masters thesis, UIN Ar-Raniry Banda Aceh.

[thumbnail of Kesehatan Bank, Metode CAMEL] Text (Kesehatan Bank, Metode CAMEL)
Cut Jihan Fathira, 190603074, FEBI, PS.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (1MB)

Abstract

Tingkat kesehatan bank merupakan elemen penting yang harus untuk diteliti, sebuah bank harus memiliki tingkat kesehatan yang baik, karena bank berperan menghimpun dana dan mengelola dana. Tingkat kesehatan bank merupakan kemampuan bank untuk melakukan kegiatan operasional perbankan secara normal serta kemampuan bank dalam memenuhi kewajibannya dengan cara-cara yang sesuai dengan peraturan perbankan. Bank Indonesia mengeluarkan kebijakan penilaian terhadap kesehatan bank yaitu dengan menggunakan metode CAMEL. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat kesehatan bank PT. Bank Aceh Syariah yang ditinjau menggunakan metode CAMEL periode 2020-2022. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif deskriptif dengan menggunakan metode penelitian dokumentasi melalui teknik dokumentasi dengan melihat laporan keuangan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Tahun 2020-2022 Bank Aceh Syariah dalam kategori sehat.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: 200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X0 Islam
300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 330 Economics (Ilmu Ekonomi)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > S1 Perbankan Syariah
Depositing User: Cut Jihan Fathira Cut
Date Deposited: 21 Dec 2023 02:49
Last Modified: 21 Dec 2023 02:49
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/34188

Actions (login required)

View Item
View Item