Pengaruh Pengetahuan dan Motivasi Terhadap Minat Berkarir Di Perbankan Syariah (Studi Pada Mahasiswa Prodi Perbankan Syariah FEBI UIN Ar-Raniry Banda Aceh)

Husnul Khatimah, 190603102 (2023) Pengaruh Pengetahuan dan Motivasi Terhadap Minat Berkarir Di Perbankan Syariah (Studi Pada Mahasiswa Prodi Perbankan Syariah FEBI UIN Ar-Raniry Banda Aceh). Masters thesis, UIN Ar-Raniry.

[thumbnail of Pengetahuan, Motivasi, Minat Berkarir, dan Perbankan Syariah.] Text (Pengetahuan, Motivasi, Minat Berkarir, dan Perbankan Syariah.)
Husnul Khatimah, 190603102, FEBI, PS.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (9MB)

Abstract

Bertambahnya jumlah mahasiswa secara tahun pertahun di prodi perbankan syariah menunjukkan adanya pertambahan minat, tentunya minat tersebut bukan hanya sekedar kuliah tetapih juga untuk bekerja. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui seberapa besar Pengaruh Pengetahuan dan Motivasi Terhadap Minat Berkarir di Perbankan Syariah baik secara parsial maupun simultan. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif. Metode yang digunakan yaitu metode pengumpulan data dengan menggunakan metode angket (kuesioner). Objek penelitian ini adalah mahasiswa FEBI prodi perbankan syariah angkatan 2018-2023 UIN Ar-Raniry Banda Aceh. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dengan menyebarkan angket kuesioner dengan sampel 87 mahasiswa dengan teknik penentuan jumlah sampel menggunakan rumus slovin. Penelitian ini menggunakan metode uji asumsi klasik dan analisis linear berganda dengan menggunakan statistik SPSS versi 29. Berdasarkan hasil analisis yang dilakukan peneliti, terdapat pengaruh antara variabel bebas dengan variabel terikat dilihat dari uji (R Square). Hasil penelitian secara parsial (uji t) menunjukkan bahwa secara parsial dan simultan variabel pengetahuan dan variabel motivasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat berkarir di perbankan syariah

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: 200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X0 Islam
300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 330 Economics (Ilmu Ekonomi)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > S1 Perbankan Syariah
Depositing User: Husnul Khatimah Husnul
Date Deposited: 02 Jan 2024 02:59
Last Modified: 02 Jan 2024 02:59
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/34331

Actions (login required)

View Item
View Item