Pengaruh Promosi, Kualitas Pelayanan, Dan Lokasi Terhadap Minat Nasabah Dalam Memilih Produk Gadai Emas.

Rozatul Sonia, 190603021 (2023) Pengaruh Promosi, Kualitas Pelayanan, Dan Lokasi Terhadap Minat Nasabah Dalam Memilih Produk Gadai Emas. Masters thesis, UIN Ar-Raniry Banda Aceh.

[thumbnail of Promosi,  Kualitas  Pelayanan,  Lokasi,  Minat Nasabah] Text (Promosi, Kualitas Pelayanan, Lokasi, Minat Nasabah)
Rozatul Sonia, 190603021, FEBI, PS.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (14MB)

Abstract

Produk gadai emas di Bank Aceh Syariah cabang Jeuram saat ini memiliki tempat tersendiri bagi nasabah yang ingin mengadaikan emasnya untuk keperluan keuangan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Promosi, Kualitas Pelayanan dan Lokasi Terhadap Peningkatan Minat Nasabah Dalam Memilih Produk Gadai Emas di Bank Aceh Syariah Cabang Jeuram. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan penyebaran kuesioner kepada 100 responden. Hasil penelitian menunjukan variabel promosi dan variabel lokasi berpengaruh positif dan signifikan. Namun variabel Kualitas pelayanan tidak berpengaruh signifikah secara statistik. Secara simultan ketiga variabel berpengaruh signifikan dengan nilai R-Square besarnya sebesar 72,8%.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: 200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X0 Islam
300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 330 Economics (Ilmu Ekonomi)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > S1 Perbankan Syariah
Depositing User: Rozatul Sonia Sonia
Date Deposited: 02 Jan 2024 02:59
Last Modified: 02 Jan 2024 02:59
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/34332

Actions (login required)

View Item
View Item