Strategi Pemerintah Gampong Dalam Pengelolaan Alokasi Dana Bantuan Langsung Tunai (Studi Kasus Gampong Neuhen, Kecamatan Mesjid Raya, Kabupaten Aceh Besar)

M. Ryan Andhika, 170801080 (2024) Strategi Pemerintah Gampong Dalam Pengelolaan Alokasi Dana Bantuan Langsung Tunai (Studi Kasus Gampong Neuhen, Kecamatan Mesjid Raya, Kabupaten Aceh Besar). Other thesis, UIN Ar-Raniry Banda Aceh.

[thumbnail of Strategi Pemerintah Gampong Dalam Pengelolaan Alokasi Dana Bantuan Langsung Tunai  (Studi Kasus Gampong Neuhen, Kecamatan Mesjid Raya, Kabupaten Aceh Besar)] Text (Strategi Pemerintah Gampong Dalam Pengelolaan Alokasi Dana Bantuan Langsung Tunai (Studi Kasus Gampong Neuhen, Kecamatan Mesjid Raya, Kabupaten Aceh Besar))
M. Ryan Andhika, 170801080, FISIP, IP.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (2MB)

Abstract

Program BLT dirancang sebagai pengganti kenaikan biaya hidup ketika terjadi kenaikan harga BBM oleh karena itu, besaran BLT dihitung sebagai kenaikan biaya hidup penduduk miskin disebabkan kenaikan harga (inflasi) yang diakibatkan langsung maupun tidak langsung oleh kenaikan harga BBM. Gampong Neuheun saat ini memiliki jumlah penduduk terpadat pertama di Aceh Besar. Mengingat hal ini, menjadi tantangan tersendiri bagi pemerintah desa dimana jumlah data miskin di Gampong Neuheun melebihi kapasitas sehingga banyak timbul simpang siur mengenai pembagian BLT ini sendiri. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana Strategi Pemerintah Gampong dalam Pengelolaan Alokasi Dana Bantuan Langsung Tunai. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan menggunakan pendekatan deskriptif. Teori yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan teori Eddy Yunus (2016) yang memiliki 3 kompenen indikator strategi yaitu formulasi, implimentasi, evaluasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Strategi Pemerintah Gampong dalam Pengelolaan Alokasi Dana Bantuan Langsung Tunai berjalan sesuai dengan indikator-indikator yang telah ditetapkan dan mencapai hasil yang baik. Hal ini dilandasi 3 indikator strategi Pemerintah Desa atau Gampong yaitu formulasi, implimentasi, evaluasi.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Strategi Pemerintah Gampong, Bantuan Langsung Tunai (BLT), Gampong Neuheun
Subjects: 300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 360 Social Problems and Services (Permasalahan dan Kesejahteraan Sosial)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Pemerintahan > S1 Ilmu Politik
Depositing User: M. Ryan Andhika
Date Deposited: 27 Feb 2024 02:42
Last Modified: 27 Feb 2024 02:42
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/35706

Actions (login required)

View Item
View Item