Penerapan Metode “Find Someone Who” dalam Pembelajaran Kemampuan Kalam

Munadia, 200202106 (2024) Penerapan Metode “Find Someone Who” dalam Pembelajaran Kemampuan Kalam. Other thesis, Universitas Islam Negeri Ar-Raniry.

[thumbnail of Penerapan Metode “Find Someone Who” dalam Pembelajaran Kemampuan Kalam] Text (Penerapan Metode “Find Someone Who” dalam Pembelajaran Kemampuan Kalam)
Munadia, 200202106, FTK, PBA, 082317539093.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (11MB)

Abstract

Berdasarkan observasi awal yang telah dilakukan oleh peneliti di MTsN 2 Aceh Besar, ditemukan permasalahan yaitu siswa tidak mampu berbicara bahasa arab dengan baik karena mereka tidak berlatih dan merasa bosan selama proses pembelajaran berlangsung. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana aktifitas siswa dan guru dalam penerapan metode Find Someone Who dalam pembelajaran kalam, dan untuk mengetahui keefktifitasan atau peningkatan kemampuan siswa dalam pembelajaran kalam setelah di terapkan metode Find Someone Who di MTsN 2 Aceh Besar. Pendekatan penelitian yang digunakan oleh peneliti adalah pendekatan eksperimen dengan model (One Group Pretest Posttest Design). Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa-siswi kelas 1 MTsN 2 Aceh Besar yang berjumlah 222 siswa. Adapun sampel yang diambil merupakan kelas 1 “A” yang berjumlah 32 siswa. Penelitian ini menggunakan instrument observasi langsung dan instrument tes dan non tes yang terdiri dari pre-test dan post test. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa nilai observasi aktifitas siswa dalam penerapan metode Find Someone Who adalah 82,2% yang berada dalam kisaran 81-100% dengan tingkatan sempurna. Adapun penerapan metode Find Someone Who mampu meningkatkan kemampuan siswa dalam pembalajaran kalam, hal ini berdasarkan hasil Paired Samples T test dengan tingkat signifikansi (Sig. 2-tailed) 0,000 < 0,05

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 370 Education (Pendidikan)
300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 370 Education (Pendidikan) > 375 Kurikulum
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > S1 Pendidikan Bahasa Arab
Depositing User: Munadia Muna
Date Deposited: 08 May 2024 02:57
Last Modified: 08 May 2024 02:57
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/36505

Actions (login required)

View Item
View Item