Setiawansyah, 160201039 (2024) Peningkatan Hasil Belajar Siswa Dalam Pembelajaran Materi Puasa Dengan Media Audiovisual Pada Siswa Kelas 1 Islam Terpadu Darul Falah. Other thesis, UIN Ar-Raniry Fakultas Tarbiyah dan Keguruan.
![[thumbnail of Peningkatan Hasil Belajar Siswa Dalam Pembelajaran Materi Puasa Dengan Media Audiovisual Pada Siswa Kelas 1 Islam Terpadu Darul Falah]](https://repository.ar-raniry.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
Setiawansyah, 160201039, FTK, PAI.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.
Download (50MB)
Abstract
Pembelajaran yang efektif adalah pembelajaran yang mampu Mengkondisikan peserta didik untuk mempunyai motivasi dan semangat belajar, salah satunya kewajiban pendidik adalah Dengan memanfaatkan media dalam kegiatan pembelajaran. Diantara media yang dimaksud adalah media audiovisual, akan tetapi pada kenyataan nyaa sistem pembelajaran di islam terpadu darul falah bahwa guru masih minim menggunakan media audivisula terhadap materi pembelajaran fiqih. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah : 1 bagaimana hasil pembelajaran puasa siswa kelas 1 di islam terpadu darul falah. 2. Bagaimana penggunaan media audivisual siswa islam terpadu darul falah. 3. Bagaiaman pneingkatan hasil Pembelajaran Puasa dengan menggunakan media audiovisual? Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas. Data dikumpulkan melalui Observasi dan tes, obek penelitian ini adalah siswa kelas 1 Darul Falah yang berjumlah 25 siswa.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | 000 Computer Science, Information and System |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > S1 Pendidikan Agama Islam |
Depositing User: | Setiawansyah Setiawansyah |
Date Deposited: | 19 Aug 2024 03:22 |
Last Modified: | 19 Aug 2024 03:22 |
URI: | https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/37972 |