Pemahaman Masyarakat Gampong Subulussalam Kecamatan Simpang Kiri Terhadap Ayat-ayat Keluarga Sakinah

Ariska, 150303066 (2021) Pemahaman Masyarakat Gampong Subulussalam Kecamatan Simpang Kiri Terhadap Ayat-ayat Keluarga Sakinah. Masters thesis, UIN Ar-raniry.

[thumbnail of Keluarga Sakinah] Text (Keluarga Sakinah)
Ariska, 150303066, FUF, IAT.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (11MB)

Abstract

Dalam al-Qur’an disebutkan adanya Keluarga Sakinah, mawaddah warahmmah. Hal ini terdapat pada..surat Ar-Ruum ayat 21. Dalam mewujudkan keluarga sakinah seharusnya menerapkan rasa saling kasih dan sayang, sama-sama menghormati, saling menghargai, saling menerima, saling melengkapi dan menutupi atas kekurangan dan kelebihan masing-masing. Akan tetapi dalam kenyataannya masyarakat Gampong Subulussalam masih kurang memahami tentang keluarga sakinah sehingga sering terjadinya pertengkaran dan perselisihan dalam kehidupan rumah tangga. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pemahaman masyarakat dan dampaknya terhadap masyarakat Gampong Subulussalam tentang ayat-ayat yang berkenaan dengan keluarga sakinah. Jenis penelitian lapangan dengan menggunakan pendekatan kualitatif. Sedangkan teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik observasi, wawancara, dan dokumentasi. Dalam melakukan analisis peneliti menggunakan tiga cara yaitu: reduksi data, display data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, pada umumnya masyarakat di Gampong Subulussalam masih sangat rendah dalam memahami ayat-ayat al-Qur’an yang berkenaan dengan keluarga sakinah, namun dalam kehidupan masyarakat justru menerapkan keluarga sakinah, dan dampak pemahaman masyarakat dalam penerapannya ada yang menghasilkan nilai postif menhasilkan nilai negatif

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: 200 Religion (Agama) > 297 Islam
200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X7 Filsafat dan Perkembangan > 2X7.1 Filsafat
Divisions: Fakultas Ushuluddin dan Filsafat > S1 Ilmu Al-Quran dan Tafsir
Depositing User: Ariska Riska
Date Deposited: 23 Oct 2024 03:22
Last Modified: 23 Oct 2024 03:22
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/39935

Actions (login required)

View Item
View Item