Strategi Pemasaran dalam Meningkatkan Minat Nasabah terhadap Investasi Saham pada PT. Phintraco Sekuritas Indonesia Cabang

Wiwi Sandesi, 150601124 (2018) Strategi Pemasaran dalam Meningkatkan Minat Nasabah terhadap Investasi Saham pada PT. Phintraco Sekuritas Indonesia Cabang. Diploma thesis, UIN Ar- Raniry Banda Aceh.

[thumbnail of Membahas tentang Strategi Pemasaran]
Preview
Text (Membahas tentang Strategi Pemasaran)
Wiwi Sandesi.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (746kB) | Preview
[thumbnail of Membahas tentang Strategi Pemasaran]
Preview
Text (Membahas tentang Strategi Pemasaran)
Form B dan Form D.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (569kB) | Preview

Abstract

Adapun kegiatan usaha PT. Phintraco Sekuritas Indonesia Cabang Aceh adalah penjamin emisi efek, perantara pedagang efek, dan manajer investasi. Salah satu kegiatan penjamin emisi efek yang dilakukan PT. Phintraco Sekuritas Indonesia Cabang Aceh adalah melalui tabungan saham. Tabungan saham hanya digunakan sebagai sarana menyimpan dana dan tidak dapat ditarik sewaktu waktu seperti tabungan biasa. Tujuan penulisan Laporan Kerja Praktik adalah untuk mengetahui strategi yang diterapkan oleh PT. Phintraco Sekuritas Indonesia Cabang Aceh dalam memasarkan produk tabungan saham. Hal ini berguna untuk menambah pengetahuan dan wawasan penulis dengan menyaksikan secara langsung praktik yang tejadi di lapangan. Strategi yang diterapkan oleh PT. Phintraco Sekuritas Indonesia Cabang Aceh adalah melalui strategi bauran pemasaran atau marketing mix yang mana strategi ini harus mengkombinasikan antara satu komponen dengan komponen lainnya. Namun, PT. Phintraco Sekuritas Indonesia Cabang Aceh hendaknya memperluas jaringan pemasarannya seperti lebih mengencar membuat inovasi-inovasi baru, dan melakukan promosi melalui berbagai media,seperti media cetak (koran, brosur, dan lain-lain), media elektronik (televisi, radio, dan website) agar masyarakat luas dapat lebih mengenal produk tabungan saham yang ditawarkan tersebut dan tak kalah saing dengan pelayanan perusahaan sekuritas lainnya.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: Pembimbing: 1. Abrar Amri, SE.,S.Pd.I.,M.Si 2. Cut Elfida, S.HI.,MA
Uncontrolled Keywords: Strategi Pemasaran, Minat Nasabah,Investasi Saham
Subjects: 200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X4 Fiqih > 2X4.2 Mu'amalat > 2X4.29 Aspek Muamalat Lainnya
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > D3 Perbankan Syariah
Depositing User: Wiwi Sandesi
Date Deposited: 27 Sep 2018 04:00
Last Modified: 27 Sep 2018 04:00
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/4871

Actions (login required)

View Item
View Item