Analisis Potensi Peran Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Dalam Meningkatkan Ekonomi di Kota Banda Aceh

Razzaq Afdhal, 180604117 (2025) Analisis Potensi Peran Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Dalam Meningkatkan Ekonomi di Kota Banda Aceh. Other thesis, UIN Ar-raniry.

[thumbnail of Peran UMKM, Meningkatkan Ekonomi Masyarakat] Text (Peran UMKM, Meningkatkan Ekonomi Masyarakat)
Razzaq Afdhal, 180604117, FEBI, IE, 085215995201.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (7MB)
[thumbnail of Peran UMKM, Meningkatkan Ekonomi Masyarakat] Text (Peran UMKM, Meningkatkan Ekonomi Masyarakat)
Razzaq Afdhal, 180604117, FEBI, IE.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (7MB)

Abstract

Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) mempunyai peranan dalam perekonomian masyarakat, salah satunya sektor usaha (UMKM). Tujuan penelitian ini mengetahui peran sektor usaha (UMKM) dalam meningkatkan ekonomi di Kota Banda Aceh. Jenis penelitian ini kualitatif dan menggunakan metode wawancara, observasi serta dokumentasi. Teknik analisis data mencangkup reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan keberadaan usaha UMKM dalam meningkatkan ekonomi di Kota Banda Aceh, usaha (UMKM) dapat menyerap tenaga kerja dan memiliki peran strategis dalam meningkatkan perekonomian masyarakat di Kota Banda Aceh. Di harapkan kepada pemerintah Kota Banda Aceh untuk memperhatikan keberadaan usaha (UMKM) seperti program pelatihan dan pendampingan berkala, baik (UMKM) yang berskala kecil mau pun besar di Kota Banda Aceh.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 330 Economics (Ilmu Ekonomi) > 338 Produksi > 338.5 Ekonomi Produksi Umum
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > S1 Ilmu Ekonomi
Depositing User: RAZZAQ AFDHAL
Date Deposited: 24 Jul 2025 08:42
Last Modified: 24 Jul 2025 08:42
URI: http://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/46573

Actions (login required)

View Item
View Item