Pengaruh Lingkungan dan Kedisiplinan Kerja terhadap Kinerja Pegawai pada Bagian Organisasi dan Kepegawai Biro AupkUniversitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh

Cut Lia Rosa, 160403104 (2021) Pengaruh Lingkungan dan Kedisiplinan Kerja terhadap Kinerja Pegawai pada Bagian Organisasi dan Kepegawai Biro AupkUniversitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh. Skripsi thesis, UIN Ar-Raniry.

[thumbnail of Tentang Pengaruh  Lingkungan  Dan  Kedisiplinan Kerja TerhadapKinerja Pegawai  Pada Bagian Organisasi  Dan Kepegawai  Biro AupkUniversitas   Islam Negeri  Ar-Raniry Banda Aceh]
Preview
Text (Tentang Pengaruh Lingkungan Dan Kedisiplinan Kerja TerhadapKinerja Pegawai Pada Bagian Organisasi Dan Kepegawai Biro AupkUniversitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh)
Cut Lia Rosa, 160403104, FDK, MD, 085762381670.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (12MB) | Preview

Abstract

Skripsi ini berjudul “Pengaruh Lingkungan Dan Kedisiplinan Kerja TerhadapKinerja Pegawai Pada Bagian Organisasi Dan Kepegawai Biro AupkUniversitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh “ dari judul tersebut terdapat Lingkungan yang kondusif pada perusahaan dapat memberikan manfaat bagi karyawan untuk menciptakan sikap disiplin kerja karyawan dan meningkatkan semangat kerja karyawan. Menurut Ishak dan Tanjung,“manfaat lingkungan kerja adalah menciptakan gairah kerja, sehingga produktivitas dan prestasi kerja meningkat.Kedisiplinan ini merupakan fungsi operatif Sumber Daya Manusia yang terpenting, karena semakin baik displin karyawan, semakin tinggi prestasi kerja yang dapat dicapainya. Tanpa displin yang baik sulit bagi organisasimencapai hasil yang optimal.Berdasarkan pegamatan peneliti pegawai masih kurangmembangun hubugan antara pegawai dalam aktivitas kerja dalam organisasi. serta kedisplinan tentang jam operasional kerja, seperti terlambat masuk dankeluar lebih awal pada jam istirahat dan pulang sehingga tidak tercapainya produktivitas kerja yang maksimal.Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dan instrumen yang digunakan berupa angket yang disesebarkan kepada responden untuk memperoleh dataprimer. Pengambilan sampel menggunakan teknik sampel jenuh. Data yang diperoleh dalam penelitian ini dianalisis dengan uji validitas, uji reliabilitas, uji normalitas, ujimultikolinearitas, uji heteroskedastisitas,rengresi linear berganda,koefesien determinasi,uji singifikansi ( uji t ), dengan menggunakan SPSS versi 26. Hasil analisis menunjukan adanya pengaruh lingkungan dan kedisiplinan kerja terhadap kinerja pegawai pada bagian organisasi dan kepegawaian biro aupk sebesar 62,9. Hasil perhintungan yang dilakukan peneliti diperoleh thitung>ttable (2.5603>55,7),dengan taraf signifikansi 5% atau 0,05. Sehingga dapat disimpulkan bahwa H0 di tolak H1 diterima ,yang berakti adanya pengaruh lingkungan dan kedisiplinan kerjaterhadapkinerja pegawai pada bagian organisasi dan kepegawaian biro AUPK sebesar 62,9%.sedangkan 37% dipegeruhi oleh faktor-faktor lain yang tindak peneliti teliti.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X7 Filsafat dan Perkembangan > 2X7.2 Dakwah
200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X7 Filsafat dan Perkembangan > 2X7.2 Dakwah > 2X7.26 Komunikasi Dakwah
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > S1 Manajemen Dakwah
Depositing User: Cut Lia Rosa Cut
Date Deposited: 24 Jun 2021 07:19
Last Modified: 24 Jun 2021 07:19
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/17465

Actions (login required)

View Item
View Item