Haya Fadiya, 170212013 (2021) Pengaruh Motivasi Penggunaan Software Bajakan Terhadap Pengetahuan Software Open Source Dikalangan Tenaga Pendidik UIN Ar-Raniry. Skripsi thesis, UIN Ar-Raniry Banda Aceh.
Haya Fadiya, 170212013, FTK, PTI, 089623029925.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.
Download (1MB) | Preview
Abstract
Kurangnya kesadaran masyarakat Indonesia akan pentingnya menghargai Hak Cipta penggunaan software menjadi salah satu motivasi penggunaan software bajakan. Di lingkungan perguruan tinggi, maraknya ditemukan penggunaan software ilegal secara bebas oleh tenaga pendidik maupun mahasiswa. Padahal dapat dikatakan bahwa kampus merupakan tempat menuntut ilmu jenjang paling tinggi, diharapkan dapat menjadi panutan yang baik untuk masyarakat sebagai pengguna software yang bijak. Alternatif untuk meminimalisirkan terjadinya pembajakan software, dengan menggunakan software Open Source yang gratis dan mudah ditemukan. Untuk melihat pengaruh dari motivasi penggunaan software bajakan terhadap pengetahuan software Open Source, peneliti melibatkan tenaga pendidik UIN Ar-Raniry Banda Aceh sebanyak 86 responden yang dipilih secara acak. Hasil yang diperoleh motivasi penggunaan software bajakan memberikan pengaruh hanya sebesar 14% terhadap pengetahuan software Open Source, sedangkan 86% tidak memberikan pengaruh.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | Pembimbing I : Khairan AR, M.Kom. Pembimbing II : Basrul Abdul Majid, M.S. |
Uncontrolled Keywords: | Motivasi, Software Bajakan, Pengetahuan, Software Open Source |
Subjects: | 000 Computer Science, Information and System |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > S1 Pendidikan Teknologi Informasi |
Depositing User: | Haya Fadiya Haya |
Date Deposited: | 10 Nov 2021 03:03 |
Last Modified: | 10 Nov 2021 03:03 |
URI: | https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/17803 |