Analisis Persepsi Mahasiswa terhadap penggunaan Google Classroom Sebagai Media Pembelajaran Menggunakan Metode Webqual 4.0 dan Importance Performance Analysis (IPA)

M.Alfarissi, 160212096 (2021) Analisis Persepsi Mahasiswa terhadap penggunaan Google Classroom Sebagai Media Pembelajaran Menggunakan Metode Webqual 4.0 dan Importance Performance Analysis (IPA). Skripsi thesis, UIN Ar-raniry.

[thumbnail of Analisis Persepsi Mahasiswa Terhadap penggunaan Google Classroom]
Preview
Text (Analisis Persepsi Mahasiswa Terhadap penggunaan Google Classroom)
M. Alfarissi, 160212096, FTK, PTI, 082277494003.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (14MB) | Preview

Abstract

Google Classroom merupakan salah satu media pembelajaran yang digunakan mahasiswa Pendidikan Teknologi Informasi dalam melakukan proses belajar mengajar yang sangat memudahkan pengguna. Kualitas layanan pada Google Classroom dilakukan menggunakan metode Webqual 4.0 dan Importance Performance Analysis yang fokus pada empat kriteria penilaian yaitu kegunaan (Usability), Kualitas Informasi (Information), Pelayanan (Interaction) dan kesuluruhan (Overall), serta menghitung nilai kualitas dan harapan dari layanan aplikasi Google Classroom. Adapun metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif. Teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan menyebar kuesioner atau angket. Jumlah populasi dalam penelitian ini adalah 525 orang, dikarenakan populasi terlalu banyak maka peneliti mengambil sampel sabanyak 100 responden. Aplikasi Google Classrom secara keseluruhan sudah baik. Dari hasil perhitungan kesenjangan (GAP) kualitas Google Classrom menunjukan GAP bersifat negatif yaitu -0,04 artinya pengguna merasa kinerja Google Classroom belum memenuhi yang pengguna inginkan, selanjutnya hasil analisis berdasarkan kuadran IPA didapatkan 2 indikator pada Kuadran A, 8 indikator pada Kuadran B, 7 indikator pada Kuadran C, dan 5 indikator pada Kuadran D.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X7 Filsafat dan Perkembangan > 2X7.3 Pendidikan
200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X7 Filsafat dan Perkembangan > 2X7.3 Pendidikan > 2X7.31 Metoda dan Sistem Pendidikan
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > S1 Pendidikan Tehnologi Informasi
Depositing User: M. Alfarissi M. Alfarissi
Date Deposited: 12 Oct 2021 03:10
Last Modified: 12 Oct 2021 03:10
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/18456

Actions (login required)

View Item
View Item